Iklan

Iklan

Pertanyaan

Nama senyawa kompleks yang disusun oleh kation Fe 3 + dan anion Br − serta 4 buah ligan NH 3 ​ dan 2 buah ligan adalah ...

 Nama senyawa kompleks yang disusun oleh kation  dan anion  serta 4 buah ligan  dan 2 buah ligan Br to the power of minus sign adalah ...space space space

  1. diamintetrabromobesi(III) bromidaspace space space

  2. tetraamindibromobesi(III) bromidaspace space space

  3. tetraamindibromoferat(III) bromidaspace space space

  4. diamintetrabromoferat(III) bromidaspace space space

  5. dibromotetraaminferat(III) bromidaspace space space

Iklan

N. Agnia

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Pertanian Bogor

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.space space space

Iklan

Pembahasan

Oleh karena senyawa kompleks tersusun atas anion , maka ion kompleksnya merupakan suatu kation. Tata nama kation kompleks adalah: ion + jumlah ligan + nama ligan + nama ion pusat + (biloks ion pusat) Kation kompleks terdiri atas ion pusat yang mengikat 4 ligan dan 2 ligan , rumus kimia dari kation kompleksnya adalah: Muatan +1pada kation kompleks untuk menetralkan muatan pada anion , yaitu . Selain itu agar biloks Fe pada ion kompleks = +3. Rumus kimia dari senyawa kompleksnya adalah: Tata nama senyawa komples tersebut adalah tetraamindibromobesi(III) bromida. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Oleh karena senyawa kompleks tersusun atas anion Br to the power of minus sign, maka ion kompleksnya merupakan suatu kation. Tata nama kation kompleks adalah:

ion + jumlah ligan + nama ligan + nama ion pusat + (biloks ion pusat)

Kation kompleks terdiri atas ion pusat Fe to the power of 3 plus sign yang mengikat 4 ligan N H subscript 3 dan 2 ligan Br to the power of minus sign, rumus kimia dari kation kompleksnya adalah:

open square brackets Fe open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 4 Br subscript 2 close square brackets to the power of plus  

Muatan +1 pada kation kompleks untuk menetralkan muatan pada anion Br to the power of minus sign, yaitu negative sign 1. Selain itu agar biloks Fe pada ion kompleks = +3. 

Biloks space Fe plus open parentheses 4 cross times muatan space N H subscript 3 close parentheses plus open parentheses 2 cross times muatan space Br to the power of minus sign close parentheses equals x open parentheses plus 3 close parentheses plus open parentheses 4 cross times 0 close parentheses plus open parentheses 2 cross times open parentheses negative sign 1 close parentheses close parentheses equals x plus 1 equals x  

Rumus kimia dari senyawa kompleksnya adalah:

open square brackets Fe open parentheses N H subscript 3 close parentheses subscript 4 Br subscript 2 close square brackets Br 

Tata nama senyawa komples tersebut adalah tetraamindibromobesi(III) bromida.


Jadi, jawaban yang tepat adalah B.space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan rumus kimia senyawa/ion kompleks berikut! f. raksa(II) diamintetrasianokromat(II) g. heksaaminkromium(III) fosfat h. ion heksaaminmangan(III) i. ion tetraaminkuprat(I) j. tetraamintembag...

15

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia