Iklan

Iklan

Pertanyaan

Meskipun argon terdapat jauh lebih melimpah di udara daripada karbon dioksida, unsur tersebut belum dikenal hingga tahun 1894. Mengapa?

Meskipun argon terdapat jauh lebih melimpah di udara daripada karbon dioksida, unsur tersebut belum dikenal hingga tahun 1894. Mengapa? 

  1. ....undefined 

  2. ....undefined 

Iklan

P. Cucu

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dapat disimpulkan bahwa argon belum dikenal hingga tahun 1894 karena argon merupakan unsur yang tidak rekatif (lembam) jika dibandingkan dengangas penyusun atmosfer lainnya.

dapat disimpulkan bahwa argon belum dikenal hingga tahun 1894 karena argon merupakan unsur yang tidak rekatif (lembam) jika dibandingkan dengan gas penyusun atmosfer lainnya.undefined 

Iklan

Pembahasan

Berbeda dengan gas penyusun atmosfer lainnya, argon tidak reaktif (lembam), sehingga tidak dapat dideteksi keberadaannya dengan cara yang digunakan oleh para ilmuwan kala itu. Waktu itu, Cavendish (seorang ilmuwan) melewatkan lucutan listrik ke udara untuk mereaksikan semua yang ada, namun ternyata tidak semua bagian dari udara dapat bereaksi. Bagian dari udara yang tidak bereaksi inilah yang kemudian diketahui sebagai unsur argon oleh Ramsay pada tahun 1894. Jadi, dapat disimpulkan bahwa argon belum dikenal hingga tahun 1894 karena argon merupakan unsur yang tidak rekatif (lembam) jika dibandingkan dengangas penyusun atmosfer lainnya.

Berbeda dengan gas penyusun atmosfer lainnya, argon tidak reaktif (lembam), sehingga tidak dapat dideteksi keberadaannya dengan cara yang digunakan oleh para ilmuwan kala itu.

Waktu itu, Cavendish (seorang ilmuwan) melewatkan lucutan listrik ke udara untuk mereaksikan semua begin mathsize 14px style N subscript 2 end style yang ada, namun ternyata tidak semua bagian dari udara dapat bereaksi. Bagian dari udara yang tidak bereaksi inilah yang kemudian diketahui sebagai unsur argon oleh Ramsay pada tahun 1894.

Jadi, dapat disimpulkan bahwa argon belum dikenal hingga tahun 1894 karena argon merupakan unsur yang tidak rekatif (lembam) jika dibandingkan dengan gas penyusun atmosfer lainnya.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Nadila Dila

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tuliskan kelimpahan unsur halogen di alam!

8

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia