Iklan

Pertanyaan

Mengapa Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu?

Mengapa Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

08

:

24

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu karenaterjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda.

 Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu karena terjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Kerajaan Sunda dan Galuh merupakan kerajaan yang ada di Pulau Jawa. Kerajaan Sunda dan Galuh bersatu dilatarbelakangi oleh terjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda. Sunda dan Galuh kembali bersatu di bawah pimpinan Jayadéwata yang menyandang gelar Sri Baduga Maharaja (1482-1521). Pada masa Sri Baduga Maharaja, Kerajaan Sunda dan Galuh dikenal dengan nama Kerajaan Pajajaran (Pakuan Pajajaran). Tahun 1579, Kerajaan Sunda-Galuh atau Pakuan Pajajaran diserang Kesultanan Banten yang membuat imperium di telatah Pasundan ini harus mengakhiri riyawat panjangnya. Dengan demikian,Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu karenaterjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda.

Kerajaan Sunda dan Galuh merupakan kerajaan yang ada di Pulau Jawa. Kerajaan Sunda dan Galuh bersatu dilatarbelakangi oleh terjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda. Sunda dan Galuh kembali bersatu di bawah pimpinan Jayadéwata yang menyandang gelar Sri Baduga Maharaja (1482-1521). Pada masa Sri Baduga Maharaja, Kerajaan Sunda dan Galuh dikenal dengan nama Kerajaan Pajajaran (Pakuan Pajajaran). Tahun 1579, Kerajaan Sunda-Galuh atau Pakuan Pajajaran diserang Kesultanan Banten yang membuat imperium di telatah Pasundan ini harus mengakhiri riyawat panjangnya.

Dengan demikian, Kerajaan Galuh dan Kerajaan Pakuan Pajajaran mau bersatu karena terjadinya pernikahan Jayadewata dari Galuh dengan Ambetkasih dari Sunda.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Perjuangan rakyat Johor yang dipimpin oleh Alauddin Ri'ayat Syah II merupakan perlawanan untuk melawan penjajah...

1

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia