Iklan

Pertanyaan

Manakah pernyataan di bawah ini yang tepat tentang protein?

Manakah pernyataan di bawah ini yang tepat tentang protein?

  1. Semua protein bersifat hidrofobik

  2. Semua protein bersifat hidrofilik

  3. Keratin dapat larut dalam air

  4. Hemoglobin pada sel darah merah tidak dapat larut dalam air

  5. Protein globular dapat larut dalam air

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

15

:

25

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Sisi polar dan nonpolar pada rantai samping (gugus R) asam amino ini yang memengaruhi kelarutan protein di dalam air, contohnya pada protein globular. Umumnya protein globular larut di dalam air karena rantai polipeptida terlipat dan menggulung menjadi bulat padat (globular) sehingga sisi hidrofobik (tidak suka air) menuju pusat molekul (menuju ke arah dalam), sedangkan sisi hidrofilik (suka air) berada di sekeliling sisi hidrofobik (menuju ke arah luar). Hal inilah yang menyebabkan protein globular larut di dalam air. Salah satu contoh protein globular adalah mioglobin dan hemoglobin dalam sel darah merah. Selain itu, banyak protein lainnya yang tidak berbentuk globular tetapi membentuk untaian panjang yang dikenal dengan protein serabut (fibrous). Protein serabut tidak larut di dalam air dan memiliki fungsi tertentu, contohnya keratin pada rambut, kuku dan lapisan luar pada kulit yang menyebabkan strukturnya tahan air.

Sisi polar dan nonpolar pada rantai samping (gugus R) asam amino ini yang memengaruhi kelarutan protein di dalam air, contohnya pada protein globular. Umumnya protein globular larut di dalam air karena rantai polipeptida terlipat dan menggulung menjadi bulat padat (globular) sehingga sisi hidrofobik (tidak suka air) menuju pusat molekul (menuju ke arah dalam), sedangkan sisi hidrofilik (suka air) berada di sekeliling sisi hidrofobik (menuju ke arah luar). Hal inilah yang menyebabkan protein globular larut di dalam air. Salah satu contoh protein globular adalah mioglobin dan hemoglobin dalam sel darah merah.

Selain itu, banyak protein lainnya yang tidak berbentuk globular tetapi membentuk untaian panjang yang dikenal dengan protein serabut (fibrous). Protein serabut tidak larut di dalam air dan memiliki fungsi tertentu, contohnya keratin pada rambut, kuku dan lapisan luar pada kulit yang menyebabkan strukturnya tahan air. 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Hidrolisis suatu makromolekul menggunakan katalis enzim menghasilkan senyawa-senyawa yang setiap molekulnya dapat membentuk ion dwikutub (zwitter ion). Penambahan larutan asam nitrat pekat ke dalam ma...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia