Iklan

Pertanyaan

Lipoprotein merupakan protein majemuk dengan gugus prostetik berupa ...

Lipoprotein merupakan protein majemuk dengan gugus prostetik berupa ...space

  1. asam fosfatspace 

  2. karbohidratspace 

  3. lipidspace 

  4. asam nukleatspace 

  5. asam sulfatspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

15

:

11

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pilihan jawaban yang tepat adalah C. Protein majemuk atau konjugasi merupakan senyawa protein yang mengikat (terikat dengan) molekul lain yang bukan protein. Protein initerdiri atas: Nukleoprotein, merupakan protein yang terikat pada asam nukleat, terdapat pada inti sel dan kecambah biji-bijian. Glikoprotein, merupakan protein yang berikatan dengan karbohidrat, terdapat pada musin kelenjar ludah, hati dan tendon. Posfoprotein, merupakan protein yang berikatan dengan fosfat yang mengandung lesitin, terdapat pada susu atau kuning telur. Lipoprotein, merupakan protein yang terikat pada lipid (lemak), misalnya serum darah, kuning telur atau susu. Kromoprotein(metaloprotein), merupakan protein yang mengikat pigmen atau ion logam, misalnya hemoglobin. Maka, lipoprotein merupakan protein majemuk dengan gugus prostetik berupa lipid atau lemak.

Pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Protein majemuk atau konjugasi merupakan senyawa protein yang mengikat (terikat dengan) molekul lain yang bukan protein. Protein ini terdiri atas:

  1. Nukleoprotein, merupakan protein yang terikat pada asam nukleat, terdapat pada inti sel dan kecambah biji-bijian.
  2. Glikoprotein, merupakan protein yang berikatan dengan karbohidrat, terdapat pada musin kelenjar ludah, hati dan tendon.
  3. Posfoprotein, merupakan protein yang berikatan dengan fosfat yang mengandung lesitin, terdapat pada susu atau kuning telur.
  4. Lipoprotein, merupakan protein yang terikat pada lipid (lemak), misalnya serum darah, kuning telur atau susu.
  5. Kromoprotein (metaloprotein), merupakan protein yang mengikat pigmen atau ion logam, misalnya hemoglobin.

Maka, lipoprotein merupakan protein majemuk dengan gugus prostetik berupa lipid atau lemak.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Pertanyaan serupa

Protein adalah suatu makromolekul yang komponen utamanya adalah….

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia