Iklan

Pertanyaan

Kompetisi merupakan peristiwa yang … (SBMPTN 2015) Bisa terjadi di alam Berlangsung baik pada hewan maupun pada tumbuhan Berlangsung pada organisme dari spesies yang sama atau berbeda Merupakan persaingan untuk memperoleh sumber yang tidak terbatasjumlahnya Pilihlah:

Kompetisi merupakan peristiwa yang …(SBMPTN 2015)

  1. Bisa terjadi di alam 
  2. Berlangsung baik pada hewan maupun pada tumbuhan 
  3. Berlangsung pada organisme dari spesies yang sama atau berbeda
  4. Merupakan persaingan untuk memperoleh sumber yang tidak terbatas jumlahnya

Pilihlah:space space 

 

  1. jika pernyataan 1, 2, dan 3 benarspace space 

  2. jika pernyataan 1 dan 3 benarspace space 

  3. jika pernyataan 2 dan 4 benar space space 

  4. jika pernyataan 4 saja yang benarspace space 

  5. jika pernyataan 1, 2, 3, dan 4 semuanya benarspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

21

:

35

Iklan

I. Rostina

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah A.

pilihan jawaban yang tepat adalah A. space space 

Pembahasan

Kompetisi adalah hubungan antara dua atau lebih makhluk hidup, baik hewan, tumbuhan, maupun manusia ,yang bersaing untuk memperebutkan sumber daya yang terbatas . Kompetisi dibagi menjadi dua, yaitu kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesfik. Kompetisi intraspesifik melibatkan persaingan dalam satu spesies yang sama, sedangkan kompetisi interspesifik merupakan persaingan antar spesies. Kompetisi sangat umum terjadi di alam , contohnya kompetisi memperebutkan makanan, pasangan, dan teritori. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A.

Kompetisi adalah hubungan antara dua atau lebih makhluk hidup, baik hewan, tumbuhan, maupun manusia, yang bersaing untuk memperebutkan sumber daya yang terbatas. Kompetisi dibagi menjadi dua, yaitu kompetisi intraspesifik dan kompetisi interspesfik. Kompetisi intraspesifik melibatkan persaingan dalam satu spesies yang sama, sedangkan kompetisi interspesifik merupakan persaingan antar spesies. Kompetisi sangat umum terjadi di alam, contohnya kompetisi memperebutkan makanan, pasangan, dan teritori. 

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah A. space space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!