Iklan

Pertanyaan

Kapan terjadinya penaklukan Konstatinopel?

Kapan terjadinya penaklukan Konstatinopel? space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

42

:

17

Klaim

Iklan

D. Entry

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Penaklukan Konstantinopel dimulai pada 6 April 1453 Masehi. Penaklukan tersebut dilakukan oleh pasukan Utsmani di bawah pimpinan Al-Fatih yang berjumlah 150.000 pasukan dengan senjata-senjata raksasa seperti meriam Basilika yang dibuat dengan teknologi terbaru pada masa itu. Penaklukan Konstantinopel dilatarbelakangi oleh berbagai hal seperti keinginan Dinasti Utsmani menguasai kegiatan perdagangan internasional di kawasan Konstantinopel, Muhammad Al Fatih ingin meruntuhkan dominasi Byzantium Romawi Timur di kawasan Timur Tengah, serta menegaskan kekuatan pengaruh Islam di dunia Internasional Dengan demikian, penaklukan Konstantinopel terjadi pada tahun1453.

Penaklukan Konstantinopel dimulai pada 6 April 1453 Masehi. Penaklukan tersebut dilakukan oleh pasukan Utsmani di bawah pimpinan Al-Fatih yang berjumlah 150.000 pasukan dengan senjata-senjata raksasa seperti meriam Basilika yang dibuat dengan teknologi terbaru pada masa itu. Penaklukan Konstantinopel dilatarbelakangi oleh berbagai hal seperti keinginan Dinasti Utsmani  menguasai kegiatan perdagangan internasional di kawasan Konstantinopel, Muhammad Al Fatih ingin meruntuhkan dominasi Byzantium Romawi Timur di kawasan Timur Tengah, serta menegaskan kekuatan pengaruh Islam di dunia Internasional

Dengan demikian, penaklukan Konstantinopel terjadi pada tahun 1453.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan faktor-faktor yang mendorong bangsa Eropa melakukan penjelajahan samudera!

192

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia