Iklan

Pertanyaan

Kadar lemak pada ragi S. cerevisiae dapat mengubah ketahanan sel ragi terhadap pemaparan etanol. Untuk meneliti hal ini, kadar lemak pada sel ragi diubah dengan cara mendeaktivasi gen OLE1 yang mengode desaturase, menghasilkan strain knockout. Desaturase menghasilkan monounsaturated palmitoleic acid ( △ 9 -C 16:1 ) dan oleic acid ( 9 -C 18:1 ). Strain knockout kemudian: (1) diberi gen OLE1 aktif dengan cara transformasi dengan plasmid YEpOLE1, atau (2) ditransformasi dengan plasmid YEp- 9 Hz, YEp- 9 Tn, YEp- 11 Hz dan YEp- 11 Tn, yang mengandung desaturase 9 atau 11 dari dua Helicoverpa zea (Hz) atau Trichoplusia ni (Tn). Komponen asam lemak sel ragi kemudian dianalisis, dan hasilnya ditampilkan pada tabel di bawah: Kurva tumbuh S. cerevisiae setelah ditransformasi OLE1 (x), 9 Hz (•), 11 Hz( □ ), 9 Tn (o) dan 11 Tn (o) dalam (A) medium YPD atau (B) medium YPD mengandung 5% etanol. Tentukan apakah pernyataan berikut benar atau salah! Kadar total asam lemak mono-unsaturated merupakan indikator yang baik untuk ketahanan S. cerevisiae terhadap etanol.

Kadar lemak pada ragi S. cerevisiae dapat mengubah ketahanan sel ragi terhadap pemaparan etanol. Untuk meneliti hal ini, kadar lemak pada sel ragi diubah dengan cara mendeaktivasi gen OLE1 yang mengode desaturase, menghasilkan strain knockout. Desaturase menghasilkan monounsaturated palmitoleic acid (9-C16:1) dan oleic acid (increment9-C18:1). Strain knockout kemudian: (1) diberi gen OLE1 aktif dengan cara transformasi dengan plasmid YEpOLE1, atau (2) ditransformasi dengan plasmid YEp-increment9Hz, YEp-increment9Tn, YEp-increment11 Hz dan YEp-increment11Tn, yang mengandung desaturase increment9 atau increment11 dari dua Helicoverpa zea (Hz) atau Trichoplusia ni (Tn). Komponen asam lemak sel ragi kemudian dianalisis, dan hasilnya ditampilkan pada tabel di bawah:

Kurva tumbuh S. cerevisiae setelah ditransformasi OLE1 (x), increment9Hz (•), increment11 Hz(), increment9Tn (o) dan increment11Tn (o) dalam (A) medium YPD atau (B) medium YPD mengandung 5% etanol.

Tentukan apakah pernyataan berikut benar atau salah!

Kadar total asam lemak mono-unsaturated merupakan indikator yang baik untuk ketahanan S. cerevisiae terhadap etanol.space 

  1. Salahspace 

  2. Benarspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

51

:

29

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pernyataan di atas SALAH.

pernyataan di atas SALAH.space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Komposisi asam lemak unsaturated dari S. Cerevisiae relatif sederhana, hampir seluruhnya terdiri dari asam palmitoleat mono-UFA ( 9 -C 16:1 ) dan asam oleat ( 9 -C 18:1 ) dengan didominasi oleh asam palmitoleat. Sel-sel S. cerevisiae yang tumbuh dengan adanya etanol menyebabkan peningkatan jumlah asam lemak mono-unsaturated dalam membran lipid. Sehingga, kadar asam lemak mono-unsaturated bukan merupakan indikator yang baik bagi ketahanan S. cerevisiae terhadap etanol. Dengan demikian, pernyataan di atas SALAH.

Komposisi asam lemak unsaturated dari S. Cerevisiae relatif sederhana, hampir seluruhnya terdiri dari asam palmitoleat mono-UFA (increment9-C16:1) dan asam oleat (increment9-C18:1) dengan didominasi oleh asam palmitoleat. Sel-sel S. cerevisiae yang tumbuh dengan adanya etanol menyebabkan peningkatan jumlah asam lemak  mono-unsaturated dalam membran lipid. Sehingga, kadar asam lemak  mono-unsaturated bukan merupakan indikator yang baik bagi ketahanan S. cerevisiae terhadap etanol.

Dengan demikian, pernyataan di atas SALAH.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Shaffiya Nisrina Naja Safitri

Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!