Iklan

Pertanyaan

Informasi berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 1 dan 2.

Reduksi ion Bi O subscript 3 to the power of minus sign dapat dilakukan dengan menggunakan reduktor ion V O to the power of plus sign, menurut reaksi berikut:
 

2 Bi O subscript 3 to the power of minus sign plus 2 V O to the power of plus sign and 2 H subscript 2 O yields Bi subscript 2 O subscript 3 and 2 V O subscript 2 to the power of plus plus 2 O H to the power of minus sign  
 

Pada reaksi tersebut menggunakan Bi O subscript 3 to the power of minus sign 50 ml, sedangkan V O to the power of plus sign yang digunakan sebanyak 50 ml hasil pengenceran 5 ml larutan V O to the power of plus sign 4 M.space

Jika reaksi tersebut berlangsung stoikiometris, akan diperoleh larutan dengan pH ...

Jika reaksi tersebut berlangsung stoikiometris, akan diperoleh larutan dengan pH ...space

  1. 2 - log 1space

  2. 12 + log 1space

  3. 13 - log 2space

  4. 14 - log 5space

  5. 14 - log 2space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

12

:

35

:

48

Klaim

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang benar adalah D . Untuk menentukan nilai pH larutan maka perlu diketahui mol ion OH - yang didapatkan dengan perhitungan stoikiometri berikut. Mencari mol VO + berdasarkan info pengenceran M 1 ​ × V 1 ​ 4 M × 5 mL 20 mmol ​ = = = ​ M 2 ​ × V 2 ​ n VO + n VO + ​ Mencari mol OH - Koefisien VO + sama dengan koefisien OH - sehingga molVO + sama dengan mol OH - . Menghitung [OH - ] dan pH ​ ​ [ OH − ] = V mol ​ = 100 mL 20 mmol ​ = 0 , 2 M pOH = − lo g [ OH − ] = − lo g 2 × 1 0 − 1 = 1 − lo g 2 pH = 14 − pOH = 14 − ( 1 − lo g 2 ) = 13 + lo g 2 = 13 + lo g ( 5 10 ​ ) = 13 + lo g 10 − lo g 5 = 13 + 1 − lo g 5 = 14 − lo g 5 ​

Jawaban yang benar adalah D.space 

Untuk menentukan nilai pH larutan maka perlu diketahui mol ion OH- yang didapatkan dengan perhitungan stoikiometri berikut.

  • Mencari mol VO+ berdasarkan info pengenceran

     
     
  • Mencari mol OH-
    Koefisien VO+ sama dengan koefisien OH- sehingga mol VO+ sama dengan mol OH-.
     
  • Menghitung [OH-] dan pH

     

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

23

Iklan

Pertanyaan serupa

Oksidasi ion sulfit ( SO 3 2 − ​ ) dapat dilakukan denganmenggunakan ion permanganat ( MnO 4 − ​ ) menurutreaksi berikut: 6 H + ( a q ) + 5 SO 3 2 − ​ ( a q ) + 2 MnO 4 − ​ ( a q ) → 5 SO 4 2 − ​ (...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia