Iklan

Pertanyaan

Jika model atom Thompson benar, maka sinar alfa yang ditembakkan pada lembaran emas yang tipis akan .... (UM UGM 2014)

Jika model atom Thompson benar, maka sinar alfa yang ditembakkan pada lembaran emas yang tipis akan ....

(UM UGM 2014)space space

  1. diteruskan semuanya dengan pembelokan yang tidak berartispace space

  2. dibelokkan sejauh 90°space space

  3. dibelokkan sejauh 130°space space

  4. akan dipantulkan kembali ke sumberspace space

  5. tidak akan mampu menembus lembaran emasspace space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

48

:

35

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.

Pembahasan

Model atom Thompson mengemukakan bahwa elektron tersebar secara merata dan tidak diketahui letak pasti dimana elektron ataupun inti atom. Jika model Thompson benar maka sinar alfa (sinar positif dengan energi yang besar) akan dengan mudah menembus atom/lembaran emas tipis . Dengan demikian, sinar alta yang ditembakkan pada lembaran emas tipis akan diteruskan semuanya dengan pembelokan yang tidak berarti. Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Model atom Thompson mengemukakan bahwa elektron tersebar secara merata dan tidak diketahui letak pasti dimana elektron ataupun inti atom. Jika model Thompson benar maka sinar alfa (sinar positif dengan energi yang besar) akan dengan mudah menembus atom/lembaran emas tipis.

Dengan demikian, sinar alta yang ditembakkan pada lembaran emas tipis akan diteruskan semuanya dengan pembelokan yang tidak berarti.

Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!