Iklan

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan latar belakang terjadinya pemberontakan DI/TII di Jawa Barat dengan DI/TII Aceh!

Jelaskan perbedaan latar belakang terjadinya pemberontakan DI/TII di Jawa Barat dengan DI/TII Aceh!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

35

:

19

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sedangkanDI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara.

 DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sedangkan DI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia atau biasa disebut sebagai DI/TII dilatarbelakangi oleh kepentingan idiologi (Islam). Namun dalam perkembangannya, pemberontakan DI/TII memiliki perbedaan latar belakang di sejumlah daerah. Hal tersebut terlihat dari perbedaan DI/TII Jawa Barat dengan DI/TII Aceh. DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sebagai dampak dari disepakatinya Perjanjian Renville. Pemberontakan DI/TII Jawa Barat dipimpin oleh Kartosuwiryo. Sedangkan DI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara. Pemberontakan DI/TII Aceh dipimpin oleh Daud Beureuh. Dengan demikian,DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sedangkanDI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara.

Pemberontakan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia atau biasa disebut sebagai DI/TII dilatarbelakangi oleh kepentingan idiologi (Islam). Namun dalam perkembangannya, pemberontakan DI/TII memiliki perbedaan latar belakang di sejumlah daerah. Hal tersebut terlihat dari perbedaan DI/TII Jawa Barat dengan DI/TII Aceh. DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sebagai dampak dari disepakatinya Perjanjian Renville. Pemberontakan DI/TII Jawa Barat dipimpin oleh Kartosuwiryo. Sedangkan DI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara. Pemberontakan DI/TII Aceh dipimpin oleh Daud Beureuh. 

Dengan demikian, DI/TII Jawa Barat dilatarbelakangi oleh keingingan membentuk negara Islam serta adanya vakum kekuasaan RI di Jawa Barat sedangkan DI/TII Aceh dilatarbelakangi oleh ketetapan pemerintah mengenai status wilayah Aceh yang menjadi bagian dari Provinsi Sumatra Utara.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

85

Verlyza Fahira

Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Ini yang aku cari! Makasih ❤️

Dhani Lana

makasijh

Shafril islami Putra mahesha

Pembahasan lengkap banget

indrwati

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget

Miranda Gisella

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan persamaan dan perbedaanantara pergolakan DI/TII Jawa Barat dan DI/TII Aceh!

119

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia