Iklan

Pertanyaan

Jelaskan keterampilansosial Homo erectus !

Jelaskan keterampilan sosial Homo erectus!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

19

:

27

:

17

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

keterampilansosial Homo erectus adalah kecerdasannya untuk membuat dan menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain.

keterampilan sosial Homo erectus adalah kecerdasannya untuk membuat dan menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain.

Pembahasan

Berdasarkan studi terbaru, Homo erectus ternyata memiliki kemampuan intelegensia yang tinggi. Kesimpulan ini didapat dari kebiasaan mereka menggunakan api, dimana penggunaan api membutuhkan perencanaan jangka panjang, kerja sama kelompok, dan adanya hambatan. Bukti awal mengenai penggunaan api dalam studi ini menunjukkan bahwa nenek moyangmanusia purba, yaitu Homo erectus telah cukup pintar untuk menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain, tidak mencuri makanan ataupun tidak mencuri dari orang lain. Dari jejak sisa abu yang ditemukan di gua Wonderwerk, Afrika Selatan, mengisyaratkan setidaknya sebagian Homo erectus telah menggunakan api sejak satu juta tahun yang lalu. Dengan demikian, keterampilansosial Homo erectus adalah kecerdasannya untuk membuat dan menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain.

Berdasarkan studi terbaru, Homo erectus ternyata memiliki kemampuan intelegensia yang tinggi. Kesimpulan ini didapat dari kebiasaan mereka menggunakan api, dimana penggunaan api membutuhkan perencanaan jangka panjang, kerja sama kelompok, dan adanya hambatan.

Bukti awal mengenai penggunaan api dalam studi ini menunjukkan bahwa nenek moyang manusia purba, yaitu Homo erectus telah cukup pintar untuk menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain, tidak mencuri makanan ataupun tidak mencuri dari orang lain. Dari jejak sisa abu yang ditemukan di gua Wonderwerk, Afrika Selatan, mengisyaratkan setidaknya sebagian Homo erectus telah menggunakan api sejak satu juta tahun yang lalu. 

Dengan demikian, keterampilan sosial Homo erectus adalah kecerdasannya untuk membuat dan menjaga api dengan bekerja sama satu sama lain.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

18

Iklan

Pertanyaan serupa

Homo erectus dianggap telah memiliki kemampuan inteligensi yang tinggi. Tunjukan bukti yang mendukung pernyataan tersebut!

33

4.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia