Iklan

Iklan

Pertanyaan

IdeologiIslam yang pertama kali dipakai dalam organisasi pergerakan nasionaladalah organisasi…

Ideologi Islam yang pertama kali dipakai dalam organisasi pergerakan nasional adalah organisasi…

  1. Budi Utomo

  2. PKI

  3. PNI

  4. NU

  5. Sarekat Islam

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Sarekat Islam adalah salah satu organisasi modern di awal kebangkitan nasional. Sebelumnya organisasi ini bernama Sarekat Dagang Islam (SDI). Pendiri dari SDI adalah H. Samanhudi dan didirikan di Solo pada tahun 1911. Sejak SDI berpindah ke Surabayadan kepemimpinan saat itu berpindah ke HOS Cokroaminoto, SDI berubah nama menjadi Sarekat Islam. Alasannya adalahuntuk memperluas bidang kegiatan organisasi yang awalnya hanya bergerak pada bidang perdagangan. Sarekat Islam memiliki tujuan dan berapa bidang kegiatan diantaranya sosial-ekonomi dan juga bidang agama dengan memajukan kehidupan dan mengembangkan ajaran agama Islam. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Sarekat Islam adalah salah satu organisasi modern di awal kebangkitan nasional. Sebelumnya organisasi ini bernama Sarekat Dagang Islam (SDI). Pendiri dari SDI adalah H. Samanhudi dan didirikan di Solo pada tahun 1911. Sejak SDI berpindah ke Surabaya dan kepemimpinan saat itu berpindah ke HOS Cokroaminoto, SDI berubah nama menjadi Sarekat Islam. Alasannya adalah untuk memperluas bidang kegiatan organisasi yang awalnya hanya bergerak pada bidang perdagangan. Sarekat Islam memiliki tujuan dan berapa bidang kegiatan diantaranya sosial-ekonomi dan juga bidang agama dengan memajukan kehidupan dan mengembangkan ajaran agama Islam.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan sarekat islam

8

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia