Iklan

Pertanyaan

Ibu Ida memiliki sebidang tanah dengan panjang 25 meter dan lebar 10 meter. Di atas tanah tersebut didirikan bangunan dengan panjang 10 meter dan lebar 7 meter. Di daerah tersebut harga tanah per meter persegi Rp2.000.000,00 dan bangunan Rp2.100.000,00. Apabila nilai jual kena pajak ditetapkan 20% dengan tarif 0,5% dan nilai jual objek pajak tidak kena pajak sebesar Rp12.000.000,00. Maka pajak bumi dan bangunan yang harus dibayar Ibu Ida adalah....

Ibu Ida memiliki sebidang tanah dengan panjang 25 meter dan lebar 10 meter. Di atas tanah tersebut didirikan bangunan dengan panjang 10 meter dan lebar 7 meter. Di daerah tersebut harga tanah per meter persegi Rp2.000.000,00 dan bangunan Rp2.100.000,00. Apabila nilai jual kena pajak ditetapkan 20% dengan tarif 0,5% dan nilai jual objek pajak tidak kena pajak sebesar Rp12.000.000,00. Maka pajak bumi dan bangunan yang harus dibayar Ibu Ida adalah....space 

 

  1. Rp635.000,00space 

  2. Rp500.000,00space 

  3. Rp353.000,00space 

  4. Rp147.000,00space 

  5. Rp72.710.00space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

37

:

44

Klaim

Iklan

M. Fitri

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Maka besarnya Pajak Bumi dan Bangunan terutang Ibu Ida adalah Jadi, jawaban yang tepat adalah A.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Nilai space jual space tanah space 25 space straight m space straight x space 10 space straight m space straight x space Rp space 2.000.000 comma 00 space end cell equals cell space Rp space 500.000.000 comma 00 end cell row cell Nilai space jual space bangunan space 10 space straight m space straight x space 7 space straight m space straight x space Rp space 2.100.000 comma 00 space end cell equals cell space Rp space 147.000.000 comma 00 plus end cell row blank equals cell space Rp space 647.000.000 comma 00 end cell row blank blank blank end table 

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Nilai space jual space sebagai space dasar space pengenaan space pajak space end cell equals cell space Rp space 647.000.000 comma 00 end cell row cell Nilai space jual space objek space pajak space tidak space kena space pajak space end cell equals cell space Rp. space 12.000.000 comma 00 minus end cell row blank equals cell space Rp. space 635.000.000 comma 00 end cell end table 

Maka besarnya Pajak Bumi dan Bangunan terutang Ibu Ida adalah0 comma 5 percent sign space straight x space 20 percent sign space straight x space Rp. space 635.000.000 comma 00 space equals space Rp. space 635.000 comma 00 

Jadi, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Sabila Anisa

Mudah dimengerti

Iklan

Pertanyaan serupa

Sandi memiliki sebidang tanah seluas 250m 2 di atasnya dibangun rumah seluas 90m 2. Taksiran harga jual tanah per m 2 adalah Rp750.000,00 sedangkan taksiran harga bangunan per m 2 adalah Rp350.000. Ni...

4

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia