Iklan
Pertanyaan
Ibu Ayu adalah seorang konsultan bisnis. Dia bekerja di perusahaan konsultan internasional. Pekerjaannya sangat berat karena ia harus berkeliling dunia untuk menemui para pemilik perusahaan yang menggunakan jasa perusahaan tempat ia bekerja. Suatu hari di awal bulan Juli, Bu Ayu terpaksa harus dilarikan ke rumah sakit setelah bekerja nonstop dan menemui klien-nya yang ada di Australia Selatan dan Kanada dalam satu minggu yang sama. Kondisi musim yang berbeda drastis membuat tubuhnya tidak mampu beradaptasi dengan kondisi lingkungan. Dari ilustrasi tersebut, ruang lingkup area kerja Bu Ayu termasuk contoh wilayah ... karena ....
international region; wilayah kerja Bu Ayu melingkupi berbagai negara di dunia
heterogenous region; ruang lingkup area kerja Bu Ayu memiliki ciri khas yang beragam
local region; wilayah-wilayah tersebut berada pada area yang sangat sempit dengan ciri-ciri pembeda yang sangat spesifik
formal region; wilayah-wilayah tersebut dapat dikategorikan berdasarkan karakteristik iklim yang berbeda dalam waktu yang hampir bersamaan
nodal region; wilayah yang dikunjungi oleh Bu Ayu merupakan wilayah-wilayah pengguna jasa konsultasi bisnis di perusahaannya sehingga wilayah-wilayah tersebut berfungsi sebagai hinterland bagi wilayah kantor pusat tempat Bu Ayu bekerja
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
02
:
11
:
48
:
05
Iklan
Q. Qismaraga
Master Teacher
21
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia