Iklan

Iklan

Pertanyaan

Hubungan sosial yang hanya untuk urusan tertentusaja, misalnya antara guru dan siswa, menurutParsonsbahwa sebuah masyarakat mempunyaiciri ...

Hubungan sosial yang hanya untuk urusan tertentu saja, misalnya antara guru dan siswa, menurut Parsons bahwa sebuah masyarakat mempunyai ciri ...space space 

  1. specifiedspace space 

  2. diffusionerspace space 

  3. self orientationspace space 

  4. collective orientationspace space 

  5. netreality affectivespace space 

Iklan

R. Wahyu

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space space

Iklan

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut : Poin yang ditanyakan adalah ciri masyarakat menurut Talcot Parsons. Hubungan sosial sesuai ilustrasi tersebut bersifat specified . Hal ini dapat dipahami melalui pendapat Talcot Parsons yang mengemukakan ciri masyarakat modern sebagai berikut : Realistis, bersikap netral dan individu. Orientasi diri, artinya menonjolkan kepentingan pribadi. Universalisme, artinya berpikir objektif. Prestasi, masyarakat modern dan suka mengejar prestasi. Spesifitas, artinya menonjolkan sesuatu yang jelas dan tegas dalam hubungan antarpribadi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan tersebut adalah A.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut :

Poin yang ditanyakan adalah ciri masyarakat menurut Talcot Parsons.

Hubungan  sosial  sesuai ilustrasi  tersebut  bersifat specified. Hal ini dapat dipahami melalui pendapat Talcot Parsons yang mengemukakan ciri masyarakat modern sebagai berikut :

  1. Realistis, bersikap netral dan  individu.
  2. Orientasi diri, artinya menonjolkan kepentingan pribadi.
  3. Universalisme, artinya berpikir objektif.
  4. Prestasi, masyarakat modern dan suka mengejar prestasi.
  5. Spesifitas, artinya menonjolkan sesuatu yang jelas dan tegas dalam hubungan antarpribadi.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

279

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pihak panitia penyelenggara Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) di suatu provinsi memberlakukan jadwal untuk masa kampanye tiap pasangan Calon Gubernur (Cagub) dan Calon Wakil Gubernur(Cawagub). Jadwal ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia