Iklan

Pertanyaan

Hasil percobaan enzim katalase sebagai berikut: No. Ekstrak hati dengan Perlakuan Nyala bara Keterangan 1. 2. 3. 4. 5. 6. H 2 ​ O 2 ​ Suhu 37 C Suhu 15 C Suhu 60 pH 3 pH 7 pH 12 ++ - - - ++ - + = banyak ++ = banyak sekali Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa...

Hasil percobaan enzim katalase sebagai berikut:

No.

Ekstrak
hati dengan

Perlakuan  Nyala bara Keterangan

1.

2. 

3.

4.

5.

6.

 

begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style

begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style

begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style

begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style

begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style

Suhu 37begin mathsize 14px style degree end styleC

Suhu 15begin mathsize 14px style degree end styleC

Suhu 60begin mathsize 14px style degree end style

pH 3

pH 7

pH 12

++

-

-

-

++

-

+ = banyak

++ = banyak sekali

Dari data diatas dapat disimpulkan bahwa...space space space 

  1. pada suhu dan pH rendah enzim aktifundefined 

  2. enzim bekerja pada pH 7 dan suhu di atas 37undefined undefined 

  3. kerja enzim dipengaruhi oleh pH dan suhuundefined 

  4. aktivitas enzim dipengaruhi suhu tetapi tidak dipengaruhi pHundefined 

  5. pH dan suhu kurang berpengaruh pada kerja enzimundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

01

:

21

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C

pilihan jawaban yang tepat adalah Cspace space space space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Enzim katalase bekerja untuk menguraikan hidrogen peroksida ( ) menjadi oksigen dan uap air. Tanda enzim katalase bereaksi yaitu terbentuk gelembung dan nyala api. Dari tabel tersebut dapat terlihat bahwa kerja enzim di suhu dan pH yang berbeda menunjukkan hasil yang berbeda. Sehingga dapat dipastikan kerja enzim katalase dipengaruhi oleh suhu dan pH. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C

Enzim katalase bekerja untuk menguraikan hidrogen peroksida (begin mathsize 14px style H subscript 2 O subscript 2 end style) menjadi oksigen dan uap air. Tanda enzim katalase bereaksi yaitu terbentuk gelembung dan nyala api. Dari tabel tersebut dapat terlihat bahwa kerja enzim di suhu dan pH yang berbeda menunjukkan hasil yang berbeda. Sehingga dapat dipastikan kerja enzim katalase dipengaruhi oleh suhu dan pH.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah Cspace space space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

95

IcandoDara

Pembahasan terpotong

Regina Cakrawala

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini adalah percobaan enzim katalase: Berdasarkan data di atas, dapat disimpulkan enzim bekerja optimal ketika ....

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia