Iklan

Pertanyaan

Harga pembelian barang Rp9.000,00 per buah. Harga penjualan Rp200.000,00 perkodi maka...

Harga pembelian barang Rp9.000,00 per buah. Harga penjualan Rp200.000,00 perkodi maka...undefined

  1. Untung Rp1.000,00 perbuah

  2. Rugi Rp1.000,00 perbuah

  3. Untung Rp20.000,00 perbuah

  4. Rugi Rp20.000,00 perbuah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

40

:

39

Iklan

D. Rajib

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.

Pembahasan

Diketahui: Karena harga jual lebih besar dari pada harga beli maka pedagang memeperoleh keuntungan sebagai berikut Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A .

Diketahui:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Harga space beli space end cell equals cell Rp 9.000 comma 00 space divided by buah end cell row cell Harga space jual space end cell equals cell Rp 200.000 comma 00 divided by kodi end cell row cell 1 space kodi end cell equals cell 20 space buah end cell row cell Harga space jual space per space buah end cell equals cell Rp 200.000 comma 00 space colon space 20 end cell row blank equals cell Rp 10.000 comma 00 end cell end table end style

Karena harga jual lebih besar dari pada harga beli maka pedagang memeperoleh keuntungan sebagai berikut

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Untung space per space buah end cell equals cell harga space jual divided by buah minus harga space beli divided by buah end cell row blank equals cell Rp 10.000 comma 00 minus Rp 9.000 comma 00 end cell row blank equals cell Rp 1.000 comma 00 end cell end table end style

Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah A.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!