Iklan

Pertanyaan

Energi ionisasi unsur-unsur logam alkali Li sampai dengan Cs secara acak adalah : 124, 100, 96, 90, dan 119 kkal/mol. Energi ionisasi unsur kalium adalah....

Energi ionisasi unsur-unsur logam alkali Li sampai dengan Cs secara acak adalah : 124, 100, 96, 90, dan 119 kkal/mol. Energi ionisasi unsur kalium adalah .... space 

  1. 100 kkal/molspace 

  2. 124 kkal/molspace 

  3. 96 kkal/molspace 

  4. 119 kkal/molspace 

  5. 90 kkal/molspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

10

:

18

:

32

Iklan

S. Susanti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Jayabaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah A.

jawaban yang benar adalah A.space 

Pembahasan

Unsur alkali yaitu unsur-unsur golongan IA dalam tabelperiodik unsur yang terdiri dari Li (litium), Na (natrium), K (kalium), Rb (rubidium), Cs (sesium), dan Fr (fransium,yang merupakan unsur radioaktif). Energi ionisasi dalam satu golongan dari atas ke bawah semakin kecil. Hal ini dikarenakan jari-jari atom dari atas ke bawah semakin besar sehingga gaya tarik inti terhadap elektron terluar semakin lemah yang berakibat elektron lebih mudah lepas. Urutan energi ionisasi beserta unsur alkali yang sesuai yaitu : Dengan demikian, energi ionisasi unsur kalium yaitu 100 kkal/mol. Jadi, jawaban yang benar adalah A.

Unsur alkali yaitu unsur-unsur golongan IA dalam tabel periodik unsur yang terdiri dari Li (litium), Na (natrium), K (kalium), Rb (rubidium), Cs (sesium), dan Fr (fransium, yang merupakan unsur radioaktif).

Energi ionisasi dalam satu golongan dari atas ke bawah semakin kecil. Hal ini dikarenakan jari-jari atom dari atas ke bawah semakin besar sehingga gaya tarik inti terhadap elektron terluar semakin lemah yang berakibat elektron lebih mudah lepas.

Urutan energi ionisasi beserta unsur alkali yang sesuai yaitu :


table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell 124 space kkal forward slash mol end cell equals Li row cell 119 space kkal forward slash mol end cell equals Na row cell 100 space kkal forward slash mol end cell equals K row cell 96 space kkal forward slash mol end cell equals Rb row cell 90 space kkal forward slash mol end cell equals Cs end table


Dengan demikian, energi ionisasi unsur kalium yaitu 100 kkal/mol.

Jadi, jawaban yang benar adalah A.space 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!