Iklan

Pertanyaan

Edo dan Neti memilki adik kandung perempuan yang menderita kelainan darah siklemia. Edo, Neti, dan kedua orang tuanya tidak ada yang menderita kelainan darah tersebut. Kemungkinan genotipe kedua orang tuanya adalah....

Edo dan Neti memilki adik kandung perempuan yang menderita kelainan darah siklemia. Edo, Neti, dan kedua orang tuanya tidak ada yang menderita kelainan darah tersebut. Kemungkinan genotipe kedua orang tuanya adalah....

  1. SS >< ss

  2. Ss >< Ss

  3. SS >< Ss

  4. X to the power of S X to the power of s space end exponent greater than less than space X to the power of s Y

  5. X to the power of S X to the power of s space greater than less than space X to the power of S Y

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

42

:

13

Klaim

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Siklemia adalah kelainan sel darah merah berbentuk sabit sehingga daya ikat terhadap oksigen rendah dan mengakibatkan anemia. Genotip Penderita siklemia ss : Penderita Ss : Normal SS : Normal Jika seorang anak penderita siklemia lahir dari kedua orang tua yang normal dapat dikatakan bahwa kedua bergenotip Ss &gt;&lt; Ss yang akan mengahasilkan anak dengan genotip SS: Ss:ss, ini dapat dilihat dari persilangan dibawah ini : P : Ss &gt;&lt; Ss Gamet : S S s s F 1 : S s S SS (Normal) Ss (Normal) s Ss (Normal) ss (Penderita) Genotip = SS : Ss : ss 1 : 2 : 1 25% : 50% : 25 % Fenotip = Normal : Penderita 3 : 1 75% : 25%

Siklemia adalah kelainan sel darah merah berbentuk sabit sehingga daya ikat terhadap oksigen rendah dan mengakibatkan anemia. Genotip Penderita siklemia

ss                     : Penderita 

Ss                    : Normal

SS                    : Normal

Jika seorang anak penderita siklemia lahir dari kedua orang tua yang normal dapat dikatakan bahwa kedua bergenotip Ss >< Ss yang akan mengahasilkan anak  dengan genotip SS: Ss:ss, ini dapat dilihat dari persilangan dibawah ini :

P          :           Ss                           ><        Ss

Gamet :           S                                  S

                        s                                              s

F1 :

  S s
S

SS

(Normal)

Ss

(Normal)

s

Ss

(Normal)

ss

(Penderita)

Genotip           =  SS   :  Ss     :  ss 

                             1    :   2      :  1

                            25% : 50%  : 25 %

Fenotip            =  Normal         : Penderita

                                    3          :    1

                            75%               : 25%

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Iklan

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud dengan sickle-cell anemia ?

5

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia