Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dua sistem pengajaran yang diberlakukan oleh pemerintahan Belanda adalah pendidikan...

Dua sistem pengajaran yang diberlakukan oleh pemerintahan Belanda adalah pendidikan...

  1. Formal dan nonformal

  2. Umum dan kejuruan

  3. Dasar dan menengah

  4. Formal dan kejuruan

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pada masa pemerintahan Belanda, diberlakukan sistem pengajaran yang diperuntukan bagi kaum pribumi. Sistem pengajaran ini berupa pendidikan umum dan kejuruan. Dalam sistem pendidikan umum diperuntukan bagi orang Belanda dan bumiputera dengan adanya sekolah pembeda antara orang Belanda dan Bumiputera . Pelajaran yang diberikan berupa membaca, menulis dan berhitung dengan lama sekolah 3-5 tahun. Sementara sistem pendidikan kejuruan pada umumnya berupa sekolah lanjutan bagi kaum bumiputera yang ingin melanjutkan sekolahnya dan terfokus pada pekerjaan tertentu, misalnya Normaalschool dan Kwekschool bagi yang ingin menjadi guru atau Stovia bagi yang ingin menjadi dokter. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Pada masa pemerintahan Belanda, diberlakukan sistem pengajaran yang diperuntukan bagi kaum pribumi. Sistem pengajaran ini berupa pendidikan umum dan kejuruan. Dalam sistem pendidikan umum diperuntukan bagi orang Belanda dan bumiputera dengan adanya sekolah pembeda antara orang Belanda dan Bumiputera . Pelajaran yang diberikan berupa membaca, menulis dan berhitung dengan lama sekolah 3-5 tahun. Sementara sistem pendidikan kejuruan pada umumnya berupa sekolah lanjutan bagi kaum bumiputera yang ingin melanjutkan sekolahnya dan terfokus pada pekerjaan tertentu, misalnya Normaalschool dan Kwekschool bagi yang ingin menjadi guru atau Stovia bagi yang ingin menjadi dokter.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

55

Maisya Syakila

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Bantu banget Mudah dimengerti Makasih ❤️

bonita muskanan

Ini yang aku cari!

Adien Putri

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak lengkap

andri berliana

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan 3 perbedaan kehidupan pelajar sebelum dan sesudah masa kemerdekaan!

21

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia