Iklan

Pertanyaan

Carilah momen gaya pada tumpuan dari sistem gaya berikut!

Carilah momen gaya pada tumpuan dari sistem gaya berikut!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

23

:

03

:

24

Iklan

E. Marcheline

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah 1,75 Nm searah F 2 .

jawaban yang tepat adalah 1,75 Nm searah F2.

Pembahasan

Diketahui: Ditanya: momen gaya pada tumpuan Jawab: Gaya pada F 1 dan F 2 diuraikan pada sumbu X dan Y, akan tetapi yang menimbulkan momen gaya hanya gaya yang searah Y. Besar momen gaya dilihat dari arah momen gaya yanglebih besar. Pada F 1 bergerak ke arah kanan: Pada F 2 bergerak ke arah kiri: Besar momen gaya : Jadi, jawaban yang tepat adalah 1,75 Nm searah F 2 .

Diketahui:

begin mathsize 14px style F subscript 1 equals 70 space straight N F subscript 2 equals 60 space straight N L subscript 1 equals 25 space cm equals 0 comma 25 space straight m L subscript 2 equals 25 space cm equals 0 comma 25 space straight m theta subscript 1 equals 30 degree theta subscript 2 equals 45 degree end style 

Ditanya: momen gaya pada tumpuan

Jawab:

Gaya pada F1 dan F2 diuraikan pada sumbu X dan Y, akan tetapi yang menimbulkan momen gaya hanya gaya yang searah Y. Besar momen gaya dilihat dari arah momen gaya yang lebih besar.
Pada F1 bergerak ke arah kanan:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell M subscript 1 end cell equals cell F subscript 1 space sin space theta subscript 1 cross times L subscript 1 end cell row blank equals cell 70 space sin space 30 cross times 0 comma 25 end cell row blank equals cell 70 cross times 0 comma 5 cross times 0 comma 25 end cell row blank equals cell 8 comma 75 space Nm end cell end table end style 

Pada F2 bergerak ke arah kiri:

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell M subscript 2 end cell equals cell negative F subscript 2 space sin space theta subscript 2 cross times L subscript 2 end cell row blank equals cell negative 60 space sin space 45 cross times 0 comma 25 end cell row blank equals cell negative 60 cross times 0 comma 7 cross times 0 comma 25 end cell row blank equals cell negative 10 comma 5 space Nm end cell end table end style  

Besar momen gaya :

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row M equals cell open vertical bar M subscript 1 plus M subscript 2 close vertical bar end cell row blank equals cell open vertical bar 8 comma 75 plus open parentheses negative 10 comma 5 close parentheses close vertical bar end cell row blank equals cell 1 comma 75 space Nm end cell end table end style 

    
Jadi, jawaban yang tepat adalah 1,75 Nm searah F2.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Sukri Achmad

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!