Iklan

Pertanyaan

Bioteknologi adalah jalan keluar atau solusi menghadapi tantangan dan ancaman krisis pangan dunia. Rekayasa genetika tanaman pangan dengan bioteknologi harus dilakukan dan dikembangkan demi mengantisipasi ancaman krisis pangan dunia yang diramalkan akan memuncak mulai tahun 2050 kelak. Tuliskan 2 dampak positif yang mungkin timbul dari penerapan bioteknologi dalam bidang pangan!

Bioteknologi adalah jalan keluar atau solusi menghadapi tantangan dan ancaman krisis pangan dunia. Rekayasa genetika tanaman pangan dengan bioteknologi harus dilakukan dan dikembangkan demi mengantisipasi ancaman krisis pangan dunia yang diramalkan akan memuncak mulai tahun 2050 kelak.

Tuliskan 2 dampak positif yang mungkin timbul dari penerapan bioteknologi dalam bidang pangan!space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

09

:

43

:

23

Klaim

Iklan

I. Nurazizah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Bioteknologi modern merupakan pemanfaatan makhluk hidup dalam teknologi dengan menggunakan teknik dan peralatan yang canggih. Penerapan bioteknologi modern memberikan dampak positif di bidang pangan, antara lain: mampu meningkatkan kadar gizi yang terkandung pada produk pangan; memperolehbibit tanamanpangan dengan cepat dalam jumlah banyak melalui teknik kultur jaringan.

Bioteknologi modern merupakan pemanfaatan makhluk hidup dalam teknologi dengan menggunakan teknik dan peralatan yang canggih. Penerapan bioteknologi modern memberikan dampak positif di bidang pangan, antara lain:

  • mampu meningkatkan kadar gizi yang terkandung pada produk pangan;
  • memperoleh bibit tanaman pangan dengan cepat dalam jumlah banyak melalui teknik kultur jaringan.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan produk makanan dan minuman di bawah ini! yogurt tapai alkohol tahu tempe kecap sirup Salah satu perkembangan biologi adalah bioteknologi yang menghasilkan beber...

22

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia