Iklan

Pertanyaan

Berdasarkan pemeriksaan laboratorium, kondisi yang paling sehat pada tubuh seorang wanita dewasa adalah . . . . Jumlah Eritrosit per m m 3 Jumlah Leukosit per Jumlah Trombosit per Tekanan Darah (Sistole/Diastole) A 4,5 Juta 20.000 100.000 120/80 mmHg B 2,7Juta 8.000 125.000 90/70 mmHg C 4,5Juta 7.000 250.000 120/80mmHg D 4,8 Juta 6.000 250.000 140/90mmHg E 3,5Juta 8.000 90.000 110/70mmHg

Berdasarkan pemeriksaan laboratorium, kondisi yang paling sehat pada tubuh seorang wanita dewasa adalah . . . .

  Jumlah Eritrosit per  Jumlah Leukosit per m m cubed Jumlah Trombosit per m m cubed Tekanan Darah (Sistole/Diastole)
A 4,5 Juta 20.000 100.000 120/80 mmHg
B 2,7 Juta 8.000 125.000 90/70 mmHg
C 4,5  Juta 7.000 250.000 120/80 mmHg
D 4,8 Juta 6.000 250.000 140/90 mmHg
E 3,5 Juta 8.000 90.000 110/70 mmHg

 

  1. A

  2. B

  3. C

  4. D

  5. E

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

02

:

44

Klaim

Iklan

R. Ulfi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jumlah sel darah normal : Sel darah merah /eritrosit = 4 – 5 juta sel/ml darah Sel darah putih / leukosit = 6.000 – 9.000 sel/ml darah Keping-keping darah / trombosit = 200.000 – 400.000 sel/ml darah Tekanan darah normal adalah 120/80 mmHg.

Jumlah sel darah normal :

  • Sel darah merah /eritrosit  =  4 – 5 juta sel/ml darah
  • Sel darah putih / leukosit  =   6.000 – 9.000 sel/ml darah
  • Keping-keping darah / trombosit  = 200.000 – 400.000 sel/ml darah

Tekanan darah normal adalah 120/80 mmHg.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

127

9D_29_Kafka Zinedine

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan setiap komponen sel darah.

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia