Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut. Dullah mondar-mandir di rumah sambil kebingungan. Di luar gelap dan hujan turun dengan deras, petir menyambar pohon nyiur, dan guruh menggelepar memekakkan telinga. Dullah : Ke mana, tuh, anak? Bikin pusing orang, mana gelap, hujan lagi. Kalau ibu tahu pasti aku dimarahi... Huh, dasar anak bandel, bikin susah orang saja. Peristiwa yang menggambarkan tokoh Dullah mengalami konflik adalah ...

Bacalah teks berikut.


Dullah mondar-mandir di rumah sambil kebingungan. Di luar gelap dan hujan turun dengan deras, petir menyambar pohon nyiur, dan guruh menggelepar memekakkan telinga.

Dullah: Ke mana, tuh, anak? Bikin pusing orang, mana gelap, hujan lagi. Kalau ibu tahu pasti aku dimarahi... Huh, dasar anak bandel, bikin susah orang saja.


Peristiwa yang menggambarkan tokoh Dullah mengalami konflik adalah ... 

  1. Gerakan tokoh Dullah mondar-mandir dan kebingungan.undefined 

  2. Hari hujan deras disertai petir memekakan telinga.undefined 

  3. lbu pernah memarahi adik ketika dia terlambat pulang.undefined 

  4. Tokoh adik sering membuat susah orang di rumah.undefined 

  5. Tokoh ibu sering membuat tokoh Dullah ketakutan.undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

13

:

33

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan A.

jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined 

Pembahasan

Konflik adalah pertikaian atau pertentangan antara dua tokoh atau lebih. Konflik merupakan unsur inti dalam sebuah cerita. Artinya, tanpa konflik, suatu cerita akan terasa hambar karena tidak menarik. Di dalam sebuah drama, konflik dapat diidentifikasi melalui isi dialog dan gerak. Dua tokoh yang sedang berselisih akan mengucapkan dialog yang isinya saling bertentangan atau mempertahankan ide masing-masing. Mereka akan saling memaki dengan intonasi pengucapan tinggi, layaknya orang bertengkar. Selain itu, mimik dan gerakan anggota tubuh akan melengkapi isi dialog tadi, misalnya, mencibir, mendorong, menampar, atau memukul. Sebuah konflik akan muncul setidaknya karena dua alasan. Pertama, dalam sebuah cerita, selalu diciptakan dua peran tokoh yang saling berlawanan, yaitu protagonis dan antagonis. Kedua, adanya perbedaan ide/paham antara dua pihak. Jenis konflik terdiri atas tiga macam, yaitu pelaku dengan alam lingkungannya, antara pelaku dengan pelaku lain, dan antara pelaku dengan dirinya sendiri (konflik batin). Peristiwa yang menggambarkan tokoh Dullah mengalami konflik adalah gerakan tokoh Dullah mondar-mandir dan kebingungan . Dengan demikian jawaban yang tepat adalah pilihan A.

    Konflik adalah pertikaian atau pertentangan antara dua tokoh atau lebih. Konflik merupakan unsur inti dalam sebuah cerita. Artinya, tanpa konflik, suatu cerita akan terasa hambar karena tidak menarik.
    Di dalam sebuah drama, konflik dapat diidentifikasi melalui isi dialog dan gerak. Dua tokoh yang sedang berselisih akan mengucapkan dialog yang isinya saling bertentangan atau mempertahankan ide masing-masing. Mereka akan saling memaki dengan intonasi pengucapan tinggi, layaknya orang bertengkar.
    Selain itu, mimik dan gerakan anggota tubuh akan melengkapi isi dialog tadi, misalnya, mencibir, mendorong, menampar, atau memukul. Sebuah konflik akan muncul setidaknya karena dua alasan. Pertama, dalam sebuah cerita, selalu diciptakan dua peran tokoh yang saling berlawanan, yaitu protagonis dan antagonis. Kedua, adanya perbedaan ide/paham antara dua pihak.
    Jenis konflik terdiri atas tiga macam, yaitu pelaku dengan alam lingkungannya, antara pelaku dengan pelaku lain, dan antara pelaku dengan dirinya sendiri (konflik batin).

Peristiwa yang menggambarkan tokoh Dullah mengalami konflik adalah gerakan tokoh Dullah mondar-mandir dan kebingungan.

Dengan demikian jawaban yang tepat adalah pilihan A.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perempuan tua : "Sabarlah, ia masih sakit" Satilawati : "Betul ia sakit? Sakit turunan?" Perempuan tua : "Tidak. Tapi dia memang sakit. Itu perbuatan Kartili" Satilawati : "Nenek!" Perempu...

3

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia