Iklan

Iklan

Pertanyaan

Air merupakan salah satu faktor eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tanaman. Pada proses pertumbuhan dan tanaman, air berperan melarutkan senyawa-senyawa dalam biji melalui proses imbibisi. Imbibisi merupakan proses masuknya air ke dalam biji. Pernyataan tersebut merupakan langkah dari metode ilmiah yang berupa ....

Air merupakan salah satu faktor eksternal yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan tanaman. Pada proses pertumbuhan dan tanaman, air berperan melarutkan senyawa-senyawa dalam biji melalui proses imbibisi. Imbibisi merupakan proses masuknya air ke dalam biji. Pernyataan tersebut merupakan langkah dari metode ilmiah yang berupa ....space 

  1. kesimpulanspace 

  2. analisis dataspace 

  3. pemilihan masalahspace 

  4. pengajuan hipotesisspace 

  5. pengumpulan informasispace 

Iklan

N. Vardini

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang benar adalah E.

pilihan jawaban yang benar adalah E.space

Iklan

Pembahasan

Langkah dari metode ilmiah tersebut adalah mengumpulkan informasi. Mengumpulkan informasi biasanya akan dituangkan pada tinjauan pustaka dalam suatu makalah.Tinjauan pustaka berisi dasar teori yang berkaitan dengan penelitian yang dapat digunakan sebagai landasan dilakukannya penelitian tersebut. Dasar teori dapat diperoleh dari buku literatur, artikel ilmiah, atau hasil-hasil penelitian terdahulu, jurnal, surat kabar, majalah, dan internet. Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah E.

Langkah dari metode ilmiah tersebut adalah mengumpulkan informasi. Mengumpulkan informasi biasanya akan dituangkan pada tinjauan pustaka dalam suatu makalah. Tinjauan pustaka berisi dasar teori yang berkaitan dengan penelitian yang dapat digunakan sebagai landasan dilakukannya penelitian tersebut. Dasar teori dapat diperoleh dari buku literatur, artikel ilmiah, atau hasil-hasil penelitian terdahulu, jurnal, surat kabar, majalah, dan internet.space 

Oleh karena itu, pilihan jawaban yang benar adalah E.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah landasan teori untuk merancang suatu penelitian berdasarkan identifikasi kasus pada gejala alam di bawah ini! Gejala alam : "Orang eropa lebih tinggi dibandingkan dengan orang Indonesia"

12

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia