Iklan

Pertanyaan

Adi meminjam uang sebesar Rp 8.000.000 , 00 yang akan dilunasi dengansistem anuitas per bulan dengan suku bunga 4% . Jika besar anuitas Rp 750.000 , 00 . Tentukan: a. Besar angsuran pertama b. Besar angsuran ke − 4 c. Besar bunga ke

Adi meminjam uang sebesar  yang akan dilunasi dengan sistem anuitas per bulan dengan suku bunga . Jika besar anuitas . Tentukan:

a. Besar angsuran pertama

b. Besar angsuran ke

c. Besar bunga kenegative 4 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

41

:

02

Iklan

R. Hajrianti

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besar bunga ke adalah .

besar bunga kenegative 4 adalah Rp 266.308 comma 48.

Pembahasan

Diketahui Adi meminjam uang sebesar yang akan dilunasi dengansistem anuitas per bulan dengan suku bunga . Besar anuitas adalah . a. Besar bunga pertama sebagai berikut. Kemudian, besar angsuran pertama sebagai berikut. Dengan demikian, besar angsuran pertama adalah . b. Besar angsuran ke sebagai berikut. Dengan demikian, besar angsuranke adalah . c. Besarbunga ke sebagai berikut. Dengan demikian, besar bunga ke adalah .

Diketahui Adi meminjam uang sebesar Rp 8.000.000 comma 00 open parentheses M close parentheses yang akan dilunasi dengan sistem anuitas per bulan dengan suku bunga open parentheses i close parentheses 4 percent sign. Besar anuitas open parentheses A close parentheses adalah Rp 750.000 comma 00.

a. Besar bunga pertama sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell b subscript 1 end cell equals cell M cross times i end cell row blank equals cell 8.000.00 cross times 4 percent sign end cell row blank equals cell up diagonal strike 8.000.000 end strike to the power of 80.000 end exponent cross times 4 over up diagonal strike 100 subscript 1 end cell row blank equals cell 80.000 cross times 4 end cell row blank equals cell 320.000 end cell end table

Kemudian, besar angsuran pertama sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row A equals cell a subscript 1 plus b subscript 1 end cell row cell 750.000 end cell equals cell a subscript 1 plus 320.000 end cell row cell a subscript 1 plus 320.000 end cell equals cell 750.000 end cell row cell a subscript 1 end cell equals cell 750.000 minus 320.000 end cell row blank equals cell 430.000 end cell end table


Dengan demikian, besar angsuran pertama adalah Rp 430.000 comma 00.

b. Besar angsuran kenegative 4 sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell a subscript n end cell equals cell a subscript 1 open parentheses 1 plus i close parentheses to the power of n minus 1 end exponent end cell row cell a subscript 4 end cell equals cell a subscript 1 open parentheses 1 plus 4 percent sign close parentheses to the power of 4 minus 1 end exponent end cell row blank equals cell 430.000 open parentheses 1 plus 4 over 100 close parentheses cubed end cell row blank equals cell 430.000 open parentheses 1 plus 0 comma 04 close parentheses cubed end cell row blank equals cell 430.000 open parentheses 1 comma 04 close parentheses cubed end cell row blank equals cell 430.000 cross times 1 comma 124864 end cell row blank equals cell 483.691 comma 52 end cell end table


Dengan demikian, besar angsuran kenegative 4 adalah Rp 483.691 comma 52.

c. Besar bunga kenegative 4  sebagai berikut.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row A equals cell a subscript 4 plus b subscript 4 end cell row cell a subscript 4 plus b subscript 4 end cell equals A row cell 483.691 comma 52 plus b subscript 4 end cell equals cell 750.000 end cell row cell b subscript 4 end cell equals cell 750.000 minus 483.691 comma 52 end cell row blank equals cell 266.308 comma 48 end cell end table


Dengan demikian, besar bunga kenegative 4 adalah Rp 266.308 comma 48.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

azizah

Bantu banget

Muhammad Rossi Ardiansyah

Jawaban tidak sesuai

Dominic Jordan

Makasih ❤️

Adinda Gayatri Rahmawati

Makasih ❤️

Nadhifa Kh

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!