Iklan

Iklan

Pertanyaan

Adakah perbedaan antara kecepatan reaksi dengan laju reaksi? Jelaskan.

Adakah perbedaan antara kecepatan reaksi dengan laju reaksi? Jelaskan.spacespace space 

Iklan

M. Juliana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Medan

Jawaban terverifikasi

Jawaban

ada perbedaan antara kecepatan dan laju reaksi yakni kecepatan didefenisikan sebagai besaran vektor yang memiliki besar dan arah, sedangkan laju didefenisikan sebagai besaran skalar yang memiliki besar.

ada perbedaan antara kecepatan dan laju reaksi yakni kecepatan didefenisikan sebagai besaran vektor yang memiliki besar dan arah, sedangkan laju didefenisikan sebagai besaran skalar yang memiliki besar.

Iklan

Pembahasan

Ditinjau dari fisika kecepatan merupakan besaran vektor, sehingga memiliki besar dan arah , sedangkan l aju merupakan besaran skalar yang hanya memiliki besar. Perbedaan kecepatan dan lajuini karena ada dua tinjauan yang berbeda. Jika ditinjau dari jalannya reaksi yang berjalan dari reaktan menjadi produk, maka dapat dikatakan bahwa reaksi tersebut memiliki arah dan besar. Hal ini sesuai dengan hukum yang dikemukakan oleh Gulberg dan Waage yang hanya meninjau persamaan kecepatan reaksi dari segi reaktan saja , sehingga istilah kecepatan sesuai . Dari definisi yang berbunyi ” perubahan molaritas pada setiap waktu tertentu ”, tidak terlihat adanya arah reaksi , karena definisi ini menunjukkan bahwa perubahan molaritas dapat dilihat baik dari reaktan maupun produk. Jika ditinjau dari reaktan, maka molaritas reaktan akan semakin berkurang. Sedangkan jika ditinjau dari produk , maka molaritas produk akan semakin besar . Dari definisi tersebut istilah laju lebih tepat digunakandalam kimia . Dengan demikian, ada perbedaan antara kecepatan dan laju reaksi yakni kecepatan didefenisikan sebagai besaran vektor yang memiliki besar dan arah, sedangkan laju didefenisikan sebagai besaran skalar yang memiliki besar.

Ditinjau dari fisika kecepatan merupakan besaran vektor, sehingga memiliki besar dan arah, sedangkan laju merupakan besaran skalar yang hanya memiliki besar. Perbedaan kecepatan dan laju ini karena ada dua tinjauan yang berbeda.space 

Jika ditinjau dari jalannya reaksi yang berjalan dari reaktan menjadi produk, maka dapat dikatakan bahwa reaksi tersebut memiliki arah dan besar. Hal ini sesuai dengan hukum yang dikemukakan oleh Gulberg dan Waage yang hanya meninjau persamaan kecepatan reaksi dari segi reaktan saja, sehingga istilah kecepatan sesuai. Dari definisi yang berbunyi ”perubahan molaritas pada setiap waktu tertentu”, tidak terlihat adanya arah reaksi, karena definisi ini menunjukkan bahwa perubahan molaritas dapat dilihat baik dari reaktan maupun produk. Jika ditinjau dari reaktan, maka molaritas reaktan akan semakin berkurang. Sedangkan jika ditinjau dari produk, maka molaritas produk akan semakin besar. Dari definisi tersebut istilah laju lebih tepat digunakan dalam kimia.

Dengan demikian, ada perbedaan antara kecepatan dan laju reaksi yakni kecepatan didefenisikan sebagai besaran vektor yang memiliki besar dan arah, sedangkan laju didefenisikan sebagai besaran skalar yang memiliki besar.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Seorang siswa mereaksikan 50 mL larutan Na 2 ​ S 2 ​ O 3 ​ 0,1 M dengan 5 mL HCl 1 M menurut persamaan reaksi berikut. Na 2 ​ S 2 ​ O 3 ​ ( a q ) + 2 HCl ( a q ) → 2 NaCl ( a q ) + 2 H 2 ​ O ( l ...

7

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia