Ratnaa R

27 Desember 2023 03:38

Iklan

Iklan

Ratnaa R

27 Desember 2023 03:38

Pertanyaan

Sandi, Citra, dan Buya sedang mengukur kecepatan mereka berenang di nomor 100 m. Diketahui Sandi memiliki waktu 121, 3 detik. Kemudian, diketahui Citra memiliki waktu yang lebih cepat 15 detik dari Sandi. Lalu, diketahui Buya adalah yang paling cepat di antara ketiganya dengan waktu yang ia miliki lebih cepat 30 detik dari Citra. Waktu renang milik Buya jika Buya dapat berenang lebih cepat 0, 3 detik dari seharusnya adalah....detik.

Sandi, Citra, dan Buya sedang mengukur kecepatan mereka berenang di nomor 100 m. Diketahui Sandi memiliki waktu 121, 3 detik. Kemudian, diketahui Citra memiliki waktu yang lebih cepat 15 detik dari Sandi. Lalu, diketahui Buya adalah yang paling cepat di antara ketiganya dengan waktu yang ia miliki lebih cepat 30 detik dari Citra. Waktu renang milik Buya jika Buya dapat berenang lebih cepat 0, 3 detik dari seharusnya adalah....detik.


19

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. A

Community

27 Desember 2023 11:37

Jawaban terverifikasi

<p>Jawaban untuk soal tersebut adalah adalah <strong>76 detik</strong>.</p><p>&nbsp;</p><p>Penjelasan:</p><p>Misalkan waktu renang Sandi adalah s, waktu renang Citra adalah c, sedangkan waktu renang Buya adalah b, maka:</p><p>s = 121,3</p><p>c = s - 15</p><p>b = c - 30</p><p>&nbsp;</p><p>b = s - 15 - 30</p><p>b = 121,3 - 45</p><p>b = 76,3.</p><p>&nbsp;</p><p>Maka, waktu renang Buya dari pernyataan tersebut adalah 76,3 detik. Tetapi jika Buya dapat berenang 0,3 detik lebih cepat dari seharusnya, maka:</p><p>x = b - 0,3</p><p>x = 76,3 - 0,3</p><p>x = 76</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Jadi, waktu renang Buya jika berhasil 0,3 detik lebih cepat dari seharusnya adalah selama <u>76 detik</u>.</strong></p><p>&nbsp;</p>

Jawaban untuk soal tersebut adalah adalah 76 detik.

 

Penjelasan:

Misalkan waktu renang Sandi adalah s, waktu renang Citra adalah c, sedangkan waktu renang Buya adalah b, maka:

s = 121,3

c = s - 15

b = c - 30

 

b = s - 15 - 30

b = 121,3 - 45

b = 76,3.

 

Maka, waktu renang Buya dari pernyataan tersebut adalah 76,3 detik. Tetapi jika Buya dapat berenang 0,3 detik lebih cepat dari seharusnya, maka:

x = b - 0,3

x = 76,3 - 0,3

x = 76

 

Jadi, waktu renang Buya jika berhasil 0,3 detik lebih cepat dari seharusnya adalah selama 76 detik.

 


Iklan

Iklan

Huda

13 Januari 2024 23:58

<p>Jawaban 76detik</p>

Jawaban 76detik


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebuah kubus rusuknya 4 cm. Semua sisinya dicat hijau.Kubus itu dipotong-potong menjadi kubus-kubus kecil dengan rusuk 1 cm, peluang terambil kubus tidak bercat hijau adalah ... (A) 1/8 (B) 1/4 (C) 1/2 (D) 3/ 8 (E) 3/16

27

0.0

Jawaban terverifikasi