Nailufar N
13 Februari 2024 01:10
Iklan
Nailufar N
13 Februari 2024 01:10
Pertanyaan
mohon dijawab
2
1
Iklan
I. Qatrunnada
Mahasiswa/Alumni Univesitas Islam Indonesia
13 Februari 2024 03:21
Jawab : A. Jingga -Merah - Kuning - Tak berwarna.
pH adalah derajat keasaman yang digunakan untuk menyatakan tingkat keasaman atau kebasaan yang dimiliki oleh suatu larutan.
1. Menentukan sifat larutan CH3COOH
[H+] = √Ka x Ma
[H+] = √10-5 x 10-3
[H+] = √10-8
[H+] = 10-4 M
pH = -log [H+]
pH = -log 1x10-4
pH = 4
pH < 7 , sifat larutan CH3COOH adalah asam.
2. Menentukan warna larutan ketika ditetesi indikator.
Indikator :
MO,
- Pada larutan asam berwarna jingga
- Pada larutan basa berwarna kuning
MR,
- Pada larutan asam berwarna merah
- Pada larutan basa berwarna kuning
BTB,
- Pada larutan asam berwarna kuning,
- Pada larutan basa berwarna biru
PP,
- Pada larutan asam tidak berwarna
- Pada larutan basa berwarna merah
larutan CH3COOH yang bersifat asam, ketika ditetesi indikator MO, MR, BTB, PP akan berubah warna menjadi : MO = Jingga, MR = Merah, BTB = Kuning, PP = Tidak berwarna.
Jadi, warna larutan CH3COOH ditetesi oleh MO, MR, BTB, PP beruturut turut adalah Jingga - Merah - Kuning - Tidak berwarna.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!