Iklan

Iklan

Pertanyaan

Vaksin dibuat dengan mengisolasi gen yang mengode senyawa penyebab penyakit (antigen) dari virus atau bakteri. Selanjutnya, vaksin disuntikkan ke dalam tubuh manusia. Mengapa senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia? Apa manfaat pemberian vaksin? Jelaskan jawabanmu!

Vaksin dibuat dengan mengisolasi gen yang mengode senyawa penyebab penyakit (antigen) dari virus atau bakteri. Selanjutnya, vaksin disuntikkan ke dalam tubuh manusia. Mengapa senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia? Apa manfaat pemberian vaksin? Jelaskan jawabanmu!

 

Iklan

H. Zulaiha

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

Jawaban terverifikasi

Jawaban

senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia karena senyawa asing tersebut telah dinonaktifkan. Vaksin bermanfaat untuk membentuk pertahanan tubuh spesifik terhadap patogen tertentu.

senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia karena senyawa asing tersebut telah dinonaktifkan. Vaksin bermanfaat untuk membentuk pertahanan tubuh spesifik terhadap patogen tertentu.undefined

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Senyawa penyebab penyakit yang ada pada vaksin sebelumnya telah dinonaktifkan sehingga tidak berbahaya bagi kesehatan. Pemberian vaksin memiliki manfaat untuk memicu tubuh membentuk pertahanan spesifik terhadap jenis patogen tertentu sehingga saat patogen sesungguhnya masuk kedalam tubuh, tubuh telah siap untuk melawan dengan antibodi yang telah dibentuk. Jadi, senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia karena senyawa asing tersebut telah dinonaktifkan. Vaksin bermanfaat untuk membentuk pertahanan tubuh spesifik terhadap patogen tertentu.

Senyawa penyebab penyakit yang ada pada vaksin sebelumnya telah dinonaktifkan sehingga tidak berbahaya bagi kesehatan. Pemberian vaksin memiliki manfaat untuk memicu tubuh membentuk pertahanan spesifik terhadap jenis patogen tertentu sehingga saat patogen sesungguhnya masuk kedalam tubuh, tubuh telah siap untuk melawan dengan antibodi yang telah dibentuk.

Jadi, senyawa penyebab penyakit yang terdapat dalam vaksin tidak berbahaya bagi kesehatan manusia karena senyawa asing tersebut telah dinonaktifkan. Vaksin bermanfaat untuk membentuk pertahanan tubuh spesifik terhadap patogen tertentu.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Beberapa produk Bioteknologi yang telah dikembangkan dalam bidang kesehatan, yaitu....

69

4.8

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia