Iklan

Pertanyaan

Urutan organ pernapasan yang benar dari dalam ke luar adalah . . . .

Urutan organ pernapasan yang benar dari dalam ke luar adalah . . . .space space 

  1. paru-paru, tenggororkan, mulutspace space 

  2. paru-paru, kerongkongan, hidungspace space 

  3. paru-paru, tenggorokan, hidungspace space 

  4. paru-paru, kerongkongan, mulutspace space 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

22

:

19

:

24

Iklan

A. Agustina

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Pada manusia, organ pernapasan utamanya adalah paru-paru (pulmo) dan dibantu oleh alat-alat pernapasan lain. Jalur udara pernapasan untuk menuju sel-sel tubuh adalah sebagai berikut. Rongga hidung faring (rongga tekak) laring trakea (batang tenggorok) bronkus bronkiolus paru-paru (alveolus) sel-sel tubuh Oleh karena itu, urutan organ pernapasan yang benar dari dalam ke luar adalah paru-paru tenggorokan hidung. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Pada manusia, organ pernapasan utamanya adalah paru-paru (pulmo) dan dibantu oleh alat-alat pernapasan lain. Jalur udara pernapasan untuk menuju sel-sel tubuh adalah sebagai berikut.

Rongga hidungrightwards arrowfaring (rongga tekak)rightwards arrowlaringrightwards arrowtrakea (batang tenggorok)rightwards arrowbronkusrightwards arrowbronkiolusrightwards arrowparu-paru (alveolus)rightwards arrowsel-sel tubuh

Oleh karena itu, urutan organ pernapasan yang benar dari dalam ke luar adalah paru-parurightwards arrowtenggorokanrightwards arrowhidung.

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Akmal Algifary

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!