Iklan

Pertanyaan

Upaya untuk pelestarian lingkungan yang tepat adalah ....

Upaya untuk pelestarian lingkungan yang tepat adalah .... space

  1. penanaman kedelai pada lahan gambut space

  2. penangkapan ikan dengan pukat harimau space

  3. peningkatan penanaman lahan terasering dengan pohon besar space

  4. penebangan hutan-hutan industri sistem tebang pilih space

  5. penebangan hutan lindung dengan sistem tebang pilih space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

37

:

42

Klaim

Iklan

R. Fransisca

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pilihan jawaban yang tepat adalah D. Pelestarian lingkungan adalah usaha untuk langsung yang daya dukung dan daya tampung suatu lingkungan hidup. Terdapat berbagai upaya yang dapat dilakukan untuk melestarikan lingkungan. Salah satunya adalah penebangan hutan-hutan industri sistem tebang pilih. Hutan industri merupakan hutan yang peruntukan fungsinya memang digunakan khusus untuk kegiatan industri. Meskipun ukuran industri dapat dimanfaatkan untuk kegiatan industri dalam praktiknya harus dilakukan sistem tebang pilih. Penanaman kedelai pada lahan gambut dapat merusak keberadaan lahan gambut yang memiliki fungsi penampung atau menyimpan karbon dalam jumlah banyak, serta mencegah perubahan iklim dan bencana alam. Penangkapan ikan dengan pukat harimau dapat merusak terumbu karang yang menjadi habitat dari ikan kecil. Penanaman lahan terasiring dengan pohon besar tidaklah tepat untuk lingkungan karena dapat berpotensi menyebabkan erosi dan tanah longsor di area tersebut. Hutan lindung merupakan hutan yang memiliki fungsi sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan untuk mengatur tata air mencegah banjir, mengendalikan erosi, mencegah intrusi air laut, dan memelihara kesuburan tanah.

Pilihan jawaban yang tepat adalah D.

Pelestarian lingkungan adalah usaha untuk langsung yang daya dukung dan daya tampung suatu lingkungan hidup.

Terdapat berbagai upaya yang dapat dilakukan untuk melestarikan lingkungan. Salah satunya adalah penebangan hutan-hutan industri sistem tebang pilih. Hutan industri merupakan hutan yang peruntukan fungsinya memang digunakan khusus untuk kegiatan industri. Meskipun ukuran industri dapat dimanfaatkan untuk kegiatan industri dalam praktiknya harus dilakukan sistem tebang pilih.

Penanaman kedelai pada lahan gambut dapat merusak keberadaan lahan gambut yang memiliki fungsi penampung atau menyimpan karbon dalam jumlah banyak, serta mencegah perubahan iklim dan bencana alam.

Penangkapan ikan dengan pukat harimau dapat merusak terumbu karang yang menjadi habitat dari ikan kecil.

Penanaman lahan terasiring dengan pohon besar tidaklah tepat untuk lingkungan karena dapat berpotensi menyebabkan erosi dan tanah longsor di area tersebut.

Hutan lindung merupakan hutan yang memiliki fungsi sebagai perlindungan sistem penyangga kehidupan untuk mengatur tata air mencegah banjir, mengendalikan erosi, mencegah intrusi air laut, dan memelihara kesuburan tanah. space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Bencana alam, seperti banjir dan tanah longsor, sering menimpa Indonesia. Apakah hal tersebut berhubungan dengan kerusakan hutan? Bagaimana peran tumbuhan dalam mencegah bencana tersebut agar tidak te...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia