Iklan

Iklan

Pertanyaan

Upaya pengelolaan lingkungan yang sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjutan adalah....

Upaya pengelolaan lingkungan yang sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjutan adalah....

  1. meningkatkan kegiatan pertambangan

  2. menggunakan sumber energi yang semakin langka

  3. mengolah tanah dengan traktor

  4. mengembangkan sektor industri

  5. membuat sumur resapan air

Iklan

A. Bryando

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Siliwangi

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Iklan

Pembahasan

Jawaban benar pada soal ini adalah E. Berikut adalah penjelasannya. Pembangunan berkelanjutanartinyapembangunanekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam dengan baik, sehingga generasi mendatang dapat melanjutkanpembangunanyang sudah dijalankan saat ini.Pembangunanyang dilakukan harus dapat memperbanyak sumber daya alam yang dapat diperbaharui serta mempertahankan kualitas kehidupan manusia pada masa kini dan pada masa depan. Berdasarkan pilihan jawaban, upaya pengelolaan lingkungan yang sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjutan adalahmembuat sumur resapan air. Sumur resapan adalah salah satu rekayasa teknik konservasi air berupa bangunan yang dibuat sedemikian rupa sehingga menyerupai bentuk sumur gali dengan kedalaman tertentu yang berfungsi sebagai tempat menampung air hujan yang jatuh di atas atap rumah atau daerah kedap air dan meresapkannya ke dalam tanah. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.

Jawaban benar pada soal ini adalah E.

Berikut adalah penjelasannya.

Pembangunan berkelanjutan artinya pembangunan ekonomi yang memanfaatkan sumber daya alam dengan baik, sehingga generasi mendatang dapat melanjutkan pembangunan yang sudah dijalankan saat ini. Pembangunan yang dilakukan harus dapat memperbanyak sumber daya alam yang dapat diperbaharui serta mempertahankan kualitas kehidupan manusia pada masa kini dan pada masa depan. Berdasarkan pilihan jawaban, upaya pengelolaan lingkungan yang sesuai dengan prinsip pembangunan berkelanjutan adalah membuat sumur resapan air. Sumur resapan adalah salah satu rekayasa teknik konservasi air berupa bangunan yang dibuat sedemikian rupa sehingga menyerupai bentuk sumur gali dengan kedalaman tertentu yang berfungsi sebagai tempat menampung air hujan yang jatuh di atas atap rumah atau daerah kedap air dan meresapkannya ke dalam tanah. 

Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah E.

Latihan Bab

Klasifikasi Sumber Daya

Potensi dan Persebaran Sumber Daya Alam Kehutanan

Potensi dan Persebaran Sumber Daya Alam Pertambangan

Potensi dan Persebaran Sumber Daya Alam Kelautan dan Pariwisata

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

260

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Hal yang dapat dilakukan seorang siswa dalam menjaga kelestarian lingkungan alam adalah....

287

0.0

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Fitur Roboguru

Topik Roboguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

081578200000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia