Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah puisi di bawah ini dengan teliti!


Bila senja telah tiba

Aku duduk di depan rumah

Memandang tanaman yang hijau

Di bawah cahaya surya kemilau.


Tanaman tumbuh dengan subur

Bunga berkembang mekar berseri

Hijaunya halaman rumahku

Lingkungan asri cita-citaku.space 

Ubahlah puisi di bawah ini ke dalam bentuk prosa! Jangan lupa berikan judul!

Ubahlah puisi di bawah ini ke dalam bentuk prosa! Jangan lupa berikan judul!space 

Iklan

F. Fadilaturrohmah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Muhammadiyah Malang

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Puisi adalah sebuah hasil karya sastra yang berasal dari ungkapan atau curahan perasaan dan pemikiran seorang penyair, sedangkan prosa adalahkarangan bebas yang tidak terikat oleh banyaknya baris, banyaknya suku kata dalam setiap baris serta tidak terikatoleh irama dan rimanya seperti dalam puisi. Mengubah puisi menjadi prosa disebut parafrase . Berikut adalah langkah-langkah parafrase : Membaca atau mendengarkan pembacaan puisi dengan seksama Memahami isi puisi secara penuh Mencatat kata sulit atau kata kiasyang ditemui dalam puisi dan menjelaskan kata-kata tersebut Menambahkan kata-kata dan tanda baca yang sebelumnya tidak ada dan dihilangkan dalam puisi Mengubah susunan puisi dalam bait menjadi paragraf dengan menggunakan kalimat sendiri Dengan demikian, puisi di atas dapat diubah menjadi prosa dengan kerangkan sebagai berikut: Judul: Hijaunya HalamanRumahku Ide pokok: Jika di sore hari aku duduk di depan rumahku, aku dapat melihat tanaman yang hijau.

Puisi adalah sebuah hasil karya sastra yang berasal dari ungkapan atau curahan perasaan dan pemikiran seorang penyair, sedangkan prosa adalah karangan bebas yang tidak terikat oleh banyaknya baris, banyaknya suku kata dalam setiap baris serta tidak terikat  oleh irama dan rimanya seperti dalam puisi. Mengubah puisi menjadi prosa disebut parafrase. Berikut adalah langkah-langkah parafrase:

  1. Membaca atau mendengarkan pembacaan puisi dengan seksama
  2. Memahami isi puisi secara penuh
  3. Mencatat kata sulit atau kata kias yang ditemui dalam puisi dan menjelaskan kata-kata tersebut
  4. Menambahkan kata-kata dan tanda baca yang sebelumnya tidak ada dan dihilangkan dalam puisi
  5. Mengubah susunan puisi dalam bait menjadi paragraf dengan menggunakan kalimat sendiri

Dengan demikian, puisi di atas dapat diubah menjadi prosa dengan kerangkan sebagai berikut:

Judul: Hijaunya Halaman Rumahku

Ide pokok: Jika di sore hari aku duduk di depan rumahku, aku dapat melihat tanaman yang hijau.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah 1 bait puisi bertema cita-cita dengan memperhatikan ketentuan yang ada!

2

4.1

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia