Iklan

Iklan

Pertanyaan

DESAKU DI PAGI HARI

Kicau burung bersahutan
Di pagi yang penuh kehangatan
Bermain main di pucuk dan dahan
Melengkapi alam desa penuh keindahan
Udara segar bersemilir
Memasuki sela sela desa
Hari baru mulai bergulir
Suasana rasa sentosaspace 

Ubahlah puisi berikut ke dalam bentuk prosa!

Ubahlah puisi berikut ke dalam bentuk prosa!space 

Iklan

N. Fatimah

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

bentuk prosa dari puisi tersebut yaitu secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram .

bentuk prosa dari puisi tersebut yaitu secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram.space 

Iklan

Pembahasan

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, prosa adalahkarangan bebas (tidak terikat oleh kaidah yang terdapat dalam puisi). Bentuk prosa dari puisi "Desaku di Pagi Hari" yaitu sebagai berikut. Secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram. Dengan demikian, bentuk prosa dari puisi tersebut yaitu secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram .

Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia, prosa adalah karangan bebas (tidak terikat oleh kaidah yang terdapat dalam puisi). Bentuk prosa dari puisi "Desaku di Pagi Hari" yaitu sebagai berikut.

Secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram.

Dengan demikian, bentuk prosa dari puisi tersebut yaitu secara keseluruhan puisi ini menceritakan tentang keindahan suasana desa di pagi hari. Penyair menceritakan tentang kicau burung yang saling bersahutan di suasana pagi yang penuh dengan kehangatan. Penyair melihat burung-burung itu bermain di pucuk dan dahan, itu melengkapi keindahan alam pedesaan. Penyair juga menjelaskan udara segar yang dapat dihirup di setiap penjuru desa. Pagi merupakan hari baru untuk memulai dengan perasaan aman dan tentram.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Buatlah teks puisi bebas dengan memilih salah satu tema atau judul berikut: Indahnya alam negeriku Guruku pahlawanku Peduli lingkungan

1

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia