Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan data-data berikut!
 

Apa: Terendam banjir sejak pagi

Mengapa: Akibat curah hujan yang tinggi

Di mana: Kawasan Kota Lama Semarang

Kapan: Sabtu, 6 Februari 2021

Bagaimana: Lokasi tersebut masih terendam banjir hingga malam ini. Bahkan terlihat seekor ikan lele berenang di jalanan Kota Lama saat siang tadi.space 

Tulislah teks berita berdasarkan data-data berikut!

Tulislah teks berita berdasarkan data-data berikut!space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

berita yang dibuat dari data dapat dibuat sesuai struktur berita, yaitu bagian kepala ( lead ), badan berita, dan bagian ekor atau penutup.

berita yang dibuat dari data  dapat dibuat sesuai struktur berita, yaitu bagian kepala (lead), badan berita, dan bagian ekor atau penutup.space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Teks berita adalah laporan berisi informasi yang aktual, terkini, dan berdasarkan fakta. Teks berita juga berisi informasi yang penting, layak atau ingin diketahui oleh masyarakat umum. Struktur berita adalah sebagai berikut. Kepala Berita (Lead) Merupakan bagian yang dianggap paling penting dari berita. Pada bagian kepada berita harus berisi unsur-unsur utama berita berdasarkan 5W1H yang mencakup apa, siapa, di mana atau kapan. Badan Berita Badan berita biasanya berisi 'bagaimana' atau 'mengapa'. Deskripsi, narasi, atau penjelasan detail dari bagaimana dan mengapa peristiwa dan kejadian. Bagian Ekor Bagian ini biasanya tidak memiliki kaitan secara langsung terhadap berita. Bisa berisi konteks tambahan seperti situasi sebelum kejadian yang dilaporkan terjadi, dan sebagainya. Berdasarkan data yang telah disebutkan, berikut ini adalah kerangka teks berita yang sesuai dengan data. Kepala Berita: Uraian unsur peristiwa ( apa ) terjadi ( di mana ) pada ( kapan ). Badan Berita : Uraian unsur ( mengapa ) sebab peristiwa terjadi dan kronologi ( bagaimana ) peristiwa terjadi. Ekor Berita : Uraian informasi tambahan terkait peristiwa dan harapan warga terdampak terhadap penanganan banjir. Dengan demikian, berita yang dibuat dari data dapat dibuat sesuai struktur berita, yaitu bagian kepala ( lead ), badan berita, dan bagian ekor atau penutup.

Teks berita adalah laporan berisi informasi yang aktual, terkini, dan berdasarkan fakta. Teks berita juga berisi informasi yang penting, layak atau ingin diketahui oleh masyarakat umum.

Struktur berita adalah sebagai berikut.

  • Kepala Berita (Lead)

Merupakan bagian yang dianggap paling penting dari berita. Pada bagian kepada berita harus berisi unsur-unsur utama berita berdasarkan 5W1H yang mencakup apa, siapa, di mana atau kapan.

  • Badan Berita

Badan berita biasanya berisi 'bagaimana' atau 'mengapa'. Deskripsi, narasi, atau penjelasan detail dari bagaimana dan mengapa peristiwa dan kejadian.

  • Bagian Ekor

Bagian ini biasanya tidak memiliki kaitan secara langsung terhadap berita. Bisa berisi konteks tambahan seperti situasi sebelum kejadian yang dilaporkan terjadi, dan sebagainya.

Berdasarkan data yang telah disebutkan, berikut ini adalah kerangka teks berita yang sesuai dengan data.

  1. Kepala Berita : Uraian unsur peristiwa (apa) terjadi (di mana) pada (kapan).
  2. Badan Berita : Uraian unsur (mengapa) sebab peristiwa terjadi dan kronologi (bagaimana) peristiwa terjadi.
  3. Ekor Berita : Uraian informasi tambahan terkait peristiwa dan harapan warga terdampak terhadap penanganan banjir.

Dengan demikian, berita yang dibuat dari data  dapat dibuat sesuai struktur berita, yaitu bagian kepala (lead), badan berita, dan bagian ekor atau penutup.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

26

Raditya Harlan Maulana

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

(1) Peristiwa yang terjadi : kebakaran yang melalap ratusan rumah (2) Orang yang mengalami peristiwa : warga RW 08 Cipinang Besar Selatan (3) Tempat terjadinya peristiwa : RW 08 Cipinang B...

27

2.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia