Iklan

Pertanyaan

Tuliskan ciri-ciri senyawa aromatik yang membedakannya dengan senyawa alkena atau alkuna.

Tuliskan ciri-ciri senyawa aromatik yang membedakannya dengan senyawa alkena atau alkuna. 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

29

:

52

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah sesuai pernyataan di atas.

jawaban yang benar adalah sesuai pernyataan di atas.

Pembahasan

Senyawa aromatik yang paling sederhana adalah benzena, yaitu suatu senyawa hidrokarbon siklik dengan ikatan rangkap terkonjugasi yaitu ikatan rangkap yang terdapat pada atom karbon yang saling berdampingan. Benzena dengan rumus molekul bila dibandingkan dengan senyawa hidrokarbon lain yang beranggotakan 6 karbon misalnya heksana terlihat bahwa benzena memiliki tingkat ketidakjenuhan yang tinggi. Akan tetapi walaupun benzena memiliki ketidakjenuhan seperti halnya senyawa alkena,benzena tidak memiliki sifatkimia seperti halnya senyawa alkena. Ciri-ciri senyawa aromatik yang membedakannya dengan alkena dan alkuna diantaranya: Senyawa aromatik memilki struktur siklik (tertutup) Tidak mengalami reaksi adisi apabila direaksikan dengan halogen tetapi yang terjadi adalah reaksi substitusi. Jadi, jawaban yang benar adalah sesuai pernyataan di atas.

Senyawa aromatik yang paling sederhana adalah benzena, yaitu suatu senyawa hidrokarbon siklik dengan ikatan rangkap terkonjugasi yaitu ikatan rangkap yang terdapat pada atom karbon yang saling berdampingan. Benzena dengan rumus molekul begin mathsize 14px style C subscript 6 H subscript 6 end style bila dibandingkan dengan senyawa hidrokarbon lain yang beranggotakan 6 karbon misalnya heksana begin mathsize 14px style open parentheses C subscript 6 H subscript 14 close parentheses end style terlihat bahwa benzena memiliki tingkat ketidakjenuhan yang tinggi. Akan tetapi walaupun benzena memiliki ketidakjenuhan seperti halnya senyawa alkena, benzena tidak memiliki sifat kimia seperti halnya senyawa alkena. Ciri-ciri senyawa aromatik yang membedakannya dengan alkena dan alkuna diantaranya:

  1. Senyawa aromatik memilki struktur siklik (tertutup)
  2. Tidak mengalami reaksi adisi apabila direaksikan dengan halogen tetapi yang terjadi adalah reaksi substitusi.


Jadi, jawaban yang benar adalah sesuai pernyataan di atas.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

Najiyya Rahmani Almanarah

Pembahasan tidak menjawab soal Pembahasan tidak lengkap Pembahasan terpotong Jawaban tidak sesuai

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!