Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tono bersepeda dari kota a ke kota b selama 10 menit. Jarak kota a ke kota b 1 km. Berapa kecepatan gerakan sepeda tono tersebut? Kemudian dari soal diatas manakah yg termasukkecepatan?

Tono bersepeda dari kota a ke kota b selama 10 menit. Jarak kota a ke kota b 1 km. Berapa kecepatan gerakan sepeda tono tersebut? Kemudian dari soal diatas manakah yg termasuk kecepatan? space space

Iklan

F. Arifin

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Trisakti

Jawaban terverifikasi

Jawaban

besar kecepatan adalah 1,67 m/s.

besar kecepatan adalah 1,67 m/s.

Iklan

Pembahasan

Diketahui: △ s t ​ = = ​ 1 km = 1000 m 10 menit = 600 s ​ Ditanya: v ... ? Penyelesaian: Kecepatan ialah proses berpindahnya suatu bendadibagi selang waktu. Persamaan kecepatan di tulis : v = t △ s ​ v = 600 1000 ​ v = 3 5 ​ v = 1 , 67 m / s Dengan demikian, besar kecepatan adalah 1,67 m/s.

Diketahui:

Ditanya:

Penyelesaian:

Kecepatan ialah proses berpindahnya suatu benda dibagi selang waktu. Persamaan kecepatan di tulis :

Dengan demikian, besar kecepatan adalah 1,67 m/s.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Anton berlari mengelilingi lapangan berukuran 8 m × 6 m sebanyak 2,5 putaran. Selang waktu yang diperlukan 10 sekon. Hitunglah kelajuan dan kecepatan Anton!

12

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia