Iklan

Pertanyaan

Tongkat penyambung tak bermassa sepanjang 4 m menghubungkan dua bola. Momen inersia sistem jika diputar terhadap sumbu P yang berjarak 1 m di kanan bola A adalah .... .

Tongkat penyambung tak bermassa sepanjang 4 m menghubungkan dua bola. Momen inersia sistem jika diputar terhadap sumbu P yang berjarak 1 m di kanan bola A adalah ....

.

  1. 5 space kg. straight m squared

  2. 7 space kg. straight m squared

  3. 9 space kg. straight m squared

  4. 10 space kg. straight m squared

  5. 11 space kg. straight m squared

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

21

:

52

:

16

Klaim

Iklan

S. Nur

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Coba perhatikan letak sumbu putarnya yaitu P, maka :

straight R subscript straight A equals 1 space straight m  straight R subscript straight B equals 4 minus 1 equals 3 space straight m

Coba perhatikan letak sumbu putarnya yaitu P, maka :

sum for blank of straight I equals straight m subscript straight A space. space straight R subscript straight A superscript 2 plus straight m subscript straight B space. space straight R subscript straight B superscript 2  sum for blank of straight I equals left parenthesis 2 right parenthesis left parenthesis 1 right parenthesis squared plus left parenthesis 1 right parenthesis left parenthesis 3 right parenthesis squared  stack sum straight I equals 2 plus 9 with blank below  sum for blank of straight I equals 11 space kg. straight m squared

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Empat buah partikel terletak pada sistem koordinat kartesius seperti gambar. Momen inersia sistem partikel terhadap pusat koordinat (0,0) adalah ....

1

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia