Iklan

Pertanyaan

Tokoh yang menyatakan bahwa di atmosferlah pertama kali terjadi pembentukan material organik adalah ...

Tokoh yang menyatakan bahwa di atmosferlah pertama kali terjadi pembentukan material organik adalah ...undefined   

  1. Aristotelesundefined 

  2. Lazzaro Spallanzaniundefined 

  3. Louis Pasteur undefined 

  4. Stanley Miller undefined 

  5. Harold Ureyundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

12

:

57

:

48

Klaim

Iklan

R. Ridho

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sultan Ageng Tirtayasa

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah E.

pilihan jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Pembahasan

Tokoh yang menyatakan bahwa di atmosferlah pertama kali terjadi pembentukan material organik adalah Harold Urey.Dalam teorinya Harold urey menyatakan bahwa kehidupan pertama kali terbentuk di atmosfer yang kaya akanair, karbon dioksida, gas metana, dan amonia. Molekul-molekul tersebut selanjutnya berubah menjadi asam amino dengan bantuan loncatan listrik yang berasal dari halilintar. Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.

Tokoh yang menyatakan bahwa di atmosferlah pertama kali terjadi pembentukan material organik adalah Harold Urey. Dalam teorinya Harold urey menyatakan bahwa kehidupan pertama kali terbentuk di atmosfer yang kaya akan air, karbon dioksida, gas metana, dan amonia. Molekul-molekul tersebut selanjutnya berubah menjadi asam amino dengan bantuan loncatan listrik yang berasal dari halilintar.undefinedundefined

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Oparin dan Haldane menyatakan bahwa kondisi atmosfer bumi purba mendukung terjadinya sintesis senyawa organik dari molekul anorganik. Namun, peristiwa tersebut tidak mungkin terjadi pada zaman sekaran...

11

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia