Iklan

Pertanyaan

Tokoh yang dipercaya oleh Perdana Menteri Djuanda dalam menyusun sebuah konsep yang bertujuan untuk mengamankan keutuhan wilayah Indonesia adalah ....

Tokoh yang dipercaya oleh Perdana Menteri Djuanda dalam menyusun sebuah konsep yang bertujuan untuk mengamankan keutuhan wilayah Indonesia adalah ....

  1. Subandrio

  2. Ali Alatas

  3. Adam Malik

  4. Nur Hasan Wirayuda

  5. Mochtar Kusumatmadja

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

42

:

51

Klaim

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pada tanggal 1 Agustus 1957, Ir. Djuanda menugaskan Mochtar Kusumaatmadja untuk mencari dasar hukum terkit upaya Indonesia dalam rangka mengamankan keutuhan wilayah. Hal ini tentu tidak lepas dari fakta bahwa Mochtar Kusumaatmadja merupakan seorang tokoh yang dikenal sebagai ahli hukum. Kepadanya Perdana Menteri Djuanda menaruh harap dan kepercayaan. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Pada tanggal 1 Agustus 1957, Ir. Djuanda menugaskan Mochtar Kusumaatmadja untuk mencari dasar hukum terkit upaya Indonesia dalam rangka mengamankan keutuhan wilayah. Hal ini tentu tidak lepas dari fakta bahwa Mochtar Kusumaatmadja merupakan seorang tokoh yang dikenal sebagai ahli hukum. Kepadanya Perdana Menteri Djuanda menaruh harap dan kepercayaan. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Deklarasi Djuanda dicetuskan tepatnya pada tanggal ....

15

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia