Iklan

Pertanyaan

DicetuskannyaDeklarasi Djuanda dilatarbelakangi oleh ....

Dicetuskannya Deklarasi Djuanda dilatarbelakangi oleh ....

  1. wilayah perairan Indonesia tidak berbatas

  2. wilayah perairan Indonesia dikuasai bajak laut

  3. wilayah perairan Indonesia semakin menyempit

  4. wilayah perairan Indonesia dalam ancaman perang

  5. wilayah perairan Indonesia bebas dimasuki kapal asing

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

37

:

06

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Dicetuskannya Deklarasi Djuanda 13 Desember 1957 tidak lepas dari faktor seperti peta wilayah Indonesia masih mengacu pada peta kolonial Belanda yang diterbitkan sejak tahun 1939. Dalam peta tersebut, luas laut nusantara hanya 3 mil laut. Otomatis, Laut Jawa, Selat Karimata, Laut Flores, Laut Arafuru, dan lainnya menjadi laut bebas, dan boleh dilintasi kapal asing, tanpa meminta izin kepada pemerintah Indonesia. Hal ini tentu sangat meugikan kedaulatan Indonesia. Atas dasar faktor tersebut, Perdana Menteri Djuanda menginisiasi sebuah deklarasi bersejarah yang bertujuan untuk memperbaiki hak teritorial Indonesia terkait kedaulatan maritimnya. Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Dicetuskannya Deklarasi Djuanda 13 Desember 1957 tidak lepas dari faktor seperti peta wilayah Indonesia masih mengacu pada peta kolonial Belanda yang diterbitkan sejak tahun 1939. Dalam peta tersebut, luas laut nusantara hanya 3 mil laut. Otomatis, Laut Jawa, Selat Karimata, Laut Flores, Laut Arafuru, dan lainnya menjadi laut bebas, dan boleh dilintasi kapal asing, tanpa meminta izin kepada pemerintah Indonesia. Hal ini tentu sangat meugikan kedaulatan Indonesia. Atas dasar faktor tersebut, Perdana Menteri Djuanda menginisiasi sebuah deklarasi bersejarah yang bertujuan untuk memperbaiki hak teritorial Indonesia terkait kedaulatan maritimnya.

Berdasarkan penjelasan tersebut, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Landasan hukum bagi Indonesia untuk membentuk Pasukan Garuda untuk dikirimkan ke medan konflik adalah ....

55

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia