Iklan

Pertanyaan

Tetapan penurunan titik didih molal air adalah 0,52. Sebanyak 18 g glukosa (Mr = 180) dilarutkan dalam 500 g air, dan 17 g A g N O 3 ​ (Mr = 170) dilarutkan dalam 250 g air. Bila zat elektrolit terionisasi sempurna, maka perbandingan △ T b ​ kedua larutan tersebut adalah …

Tetapan penurunan titik didih  molal air adalah 0,52. Sebanyak 18 g glukosa (Mr = 180) dilarutkan dalam 500 g air, dan 17 g (Mr = 170) dilarutkan dalam 250 g air. Bila zat elektrolit terionisasi sempurna, maka perbandingan   kedua larutan tersebut adalah …

  1. 3/2

  2. 2/5

  3. 1/2

  4. 1/4

  5. 1/3

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

00

:

04

:

55

Klaim

Iklan

S. Lubis

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Glukosa merupakan zat non-elektrolit sehingga α = 0, nilai i = 1 merupakan zat elektrolit dan memiliki jumlah ion (n) = 2, nilai i = 2

                              increment T b space space equals space m space x space k subscript b space x space i space space i space equals space 1 space plus space left parenthesis n minus 1 right parenthesis alpha

Glukosa merupakan zat non-elektrolit sehingga α = 0, nilai i = 1

A g N O subscript 3 merupakan zat elektrolit dan memiliki jumlah ion (n) = 2, nilai i = 2

fraction numerator increment T b space G l u k o s a over denominator increment T b space A g N O subscript 3 end fraction equals fraction numerator begin display style fraction numerator g r over denominator m r end fraction cross times 1000 over v cross times k b cross times i end style over denominator begin display style fraction numerator g r over denominator m r end fraction cross times 1000 over v cross times k b cross times i end style end fraction equals fraction numerator begin display style 18 over 180 cross times 1000 over 500 cross times 1 end style over denominator begin display style 17 over 170 cross times 1000 over 250 cross times 2 end style end fraction equals fraction numerator 0 comma 2 over denominator 0 comma 8 end fraction equals 1 fourth  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

78

Iklan

Pertanyaan serupa

Suatu larutan dibuat dengan mencampurkan MgCl 2 ​ (Mr = 95)dan 0,01 mol AlCl 3 ​ dalam 200 gr air. Massa yang dicampurkan agar larutan mendidih pada suhu yang sama dengan larutan 120 gr urea (Mr = 60)...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia