Iklan
Pertanyaan
Terdapat 3 orang pasien laki-laki yang terdapat di rumah sakit X, yaitu pasien A, B, dan C yang memiliki keluhan yang berbeda. Pasien A memiliki keluhan berupa frekuensi buang air kecil yang sangat sering serta keluarnya nanah. Pasien B memiliki keluhan berupa timbulnya rasa gatal serta adanya lepuhan di daerah genital. Sedangkan pasien C mengalami peradangan pada saluran reproduksi yang menyebabkan timbulnya rasa sakit pada perut bagian bawah. Pernyataan yang sesuai dengan kasus yang dialami oleh pasien tersebut adalah ….
Penyebab penyakit yang diderita pasien A adalah Neisseria gonorrhoeae.
Pengobatan pada pasien A dapat dilakukan dengan menggunakan anti-virus.
Gejala yang dirasakan oleh B dapat ditangani dengan pemberian antibiotik.
Pasien B menderita penyakit Gonore yang disebabkan oleh virus herpes.
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
00
:
17
:
06
:
22
Iklan
L. Indah
Master Teacher
1
3.0 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia