Iklan

Pertanyaan

Tentukan pasangan persamaan reaksi dan jenis reaksi pada senyawa karbon yang tepat!

Tentukan pasangan persamaan reaksi dan jenis reaksi pada senyawa karbon yang tepat!


Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

19

:

36

:

33

Iklan

I. Solichah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pasangan yang sesuai adalah a-3, b-5, c-1, d-4, e-2.

pasangan yang sesuai adalah a-3, b-5, c-1, d-4, e-2. undefined 

Pembahasan

Reaksi adisi adalahreaksi penggabungan dua atau lebih molekul membentuk suatu produk tunggal yang ditandai dengan hilangnya ikatan rangkap. Reaksi substitusi adalah reaksi penggantian atom atau gugus atom dalam suatu molekul dengan atom atau gugus atom lainnya. Reaksi eliminasi adalah reaksi penghilangan dua substituen dari suatu molekul. Pada dasarnya, reaksi eliminasi dapat dianggap sebagai kebalikan dari reaksi adisi. Reaksi eliminasi biasanya ditandai dengan berubahnya ikatan tunggal menjadi ikatan rangkap Reaksi oksidasi adalah reaksi pengikatan oksigen. Reaksi reduksi adalah reaksi penangkapan elektron atau reaksi dengan hidrogen. Contohnya, reaksi reduksi keton menghasilkan alkohol sekunder, reaksi ini adalah kebalikan dari reaksi oksidasi alkohol sekunder yang menghasilkan keton. Jadi, pasangan yang sesuai adalah a-3, b-5, c-1, d-4, e-2.

  • Reaksi adisi adalah reaksi penggabungan dua atau lebih molekul membentuk suatu produk tunggal yang ditandai dengan hilangnya ikatan rangkap.
  • Reaksi substitusi adalah reaksi penggantian atom atau gugus atom dalam suatu molekul dengan atom atau gugus atom lainnya.
  • Reaksi eliminasi adalah reaksi penghilangan dua substituen dari suatu molekul. Pada dasarnya, reaksi eliminasi dapat dianggap sebagai kebalikan dari reaksi adisi. Reaksi eliminasi biasanya ditandai dengan berubahnya ikatan tunggal menjadi ikatan rangkap
  • Reaksi oksidasi adalah reaksi pengikatan oksigen.
  • Reaksi reduksi adalah reaksi penangkapan elektron atau reaksi dengan hidrogen. Contohnya, reaksi reduksi keton menghasilkan alkohol sekunder, reaksi ini adalah kebalikan dari reaksi oksidasi alkohol sekunder yang menghasilkan keton.

Jadi, pasangan yang sesuai adalah a-3, b-5, c-1, d-4, e-2. undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

120

Niluh Sayu

Makasih ❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!