Iklan

Pertanyaan

Tanggal 19 Agustus 1945 dilaksanakan sidang PPKI II. Pernyataan di bawah ini mengenai hasil sidang PPKIII yang benar adalah ...

Tanggal 19 Agustus 1945 dilaksanakan sidang PPKI II. Pernyataan di bawah ini mengenai hasil sidang PPKIII yang benar adalah ...

  1. menetapkan 8 kementerian yang membantu Presiden dalam pemerintahan

  2. membagi daerah Rl atas 8 provinsi dan menunjuk gubernur

  3. membagi daerah Rl atas 12 provinsi dan menunjuk gubernur

  4. membentuk Badan Keamanan Rakyat

  5. membentuk Komite Nasional

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

05

:

34

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah B Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut: Pada tanggal 7 agustus 1945, Panglima Tentara Umum Selatan Jenderal Terauchi meresmikan pembentukan Dokuritsu Junbi Linkai atau Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI). Pada saat ini pula Dokuritsu Junbi Cosakai dinyatakan bubar. Terpilih sebagai ketua PPKI Ir.Soekarno dan Drs. Moh. Hatta sebagai wakil ketua. Pada awalnya PPKI melaksanakan tugasnya sebagai mempersiapkan dan memproklamasikan kemerdekaan Indonesia, akan tetapi PPKI juga masih berfungsi beberapa hari setelah kemerdekaan di proklamasikan. PPKI pertama kali melakukan sidangnya pada tanggal 18 Agustus tahun 1945 dengan hasil mengesahkan UUD 1945 dan menunjuk Sukarno dan M. Hatta sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Sidang PPKI ke II dilanjutkan pada tanggal 19 Agustus 1945 untuk menentukan pembagian wilayah Indonesia. Otto Iskandardinata selaku pemimpin panitia kecil menyampaikan hasil kerja timnya memutuskan pembagian wilayah Indonesia menjadi 8 provinsi di seluruh bekas jajahan Hindia Belanda. Kedelapan provinsi tersebut adalah Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Borneo (Kalimantan), Maluku, Sulawesi, Sunda Kecil (Nusatenggara), Sumatera, dan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Surakarta.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan di atas adalah B

Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Pada tanggal 7 agustus 1945, Panglima Tentara Umum Selatan Jenderal Terauchi meresmikan pembentukan Dokuritsu Junbi Linkai atau Panitia Persiapan Kemerdekaan Indonesia (PPKI). Pada saat ini pula Dokuritsu Junbi Cosakai dinyatakan bubar. Terpilih sebagai ketua PPKI Ir.Soekarno dan Drs. Moh. Hatta sebagai wakil ketua. Pada awalnya PPKI melaksanakan tugasnya sebagai mempersiapkan dan memproklamasikan kemerdekaan Indonesia, akan tetapi PPKI juga masih berfungsi beberapa hari setelah kemerdekaan di proklamasikan. PPKI pertama kali melakukan sidangnya pada tanggal 18 Agustus tahun 1945 dengan hasil mengesahkan UUD 1945 dan menunjuk Sukarno dan M. Hatta sebagai Presiden dan Wakil Presiden. Sidang PPKI ke II dilanjutkan pada tanggal 19 Agustus 1945 untuk menentukan pembagian wilayah Indonesia. Otto Iskandardinata selaku pemimpin panitia kecil menyampaikan hasil kerja timnya memutuskan pembagian wilayah Indonesia menjadi 8 provinsi di seluruh bekas jajahan Hindia Belanda. Kedelapan provinsi tersebut adalah Jawa Timur, Jawa Tengah, Jawa Barat, Borneo (Kalimantan), Maluku, Sulawesi, Sunda Kecil (Nusatenggara), Sumatera, dan Daerah Istimewa Yogyakarta dan Surakarta.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Evin Afrilya Masallo Topangae

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Pertanyaan serupa

Sejak KMB sampai dengan tanggal 17 Agustus 1950 status kenegaraan Republik Indonesia adalah ...

9

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia