Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tanah regosol berasal dari material gunung api yang memiliki tekstur kasar. Berdasarkan pernyataan tersebut, tanah regosol terbentuk karena dipengaruhi oleh faktor ....

Tanah regosol berasal dari material gunung api yang memiliki tekstur kasar. Berdasarkan pernyataan tersebut, tanah regosol terbentuk karena dipengaruhi oleh faktor ....  

  1. organisme dan bahan induk undefined 

  2. topografi dan bahan induk 

  3. suhu dan curah hujan undefined 

  4. suhu dan topografi undefined 

  5. iklim dan tekstur undefined 

Iklan

A. Kusuma

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Tahan regosol merupakan salah satu jenis tanah vulkanik yang terbentuk dari hasil sedimentasi abu vulkanik baru danbertekstur kasar.Tanah regosol memiliki ciri berbutir kasar dan warnanya kelabu hingga kuning. Bentuk tersebut dipengaruhi oleh bahan induk (material muntahan gunung berapi) dengan berbagai macam tekstur dan bentuk, kemudian topografi berpengaruh dalam proses sedimentasinya.Tanah regosol ini cocok untuk tanaman palawija, tembakau, dan buah-buahan. Persebarannya di daerah Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara. Jadi, jawaban yang tepat adalah B .

Tahan regosol merupakan salah satu jenis tanah vulkanik yang terbentuk dari hasil sedimentasi abu vulkanik baru dan bertekstur kasar. Tanah regosol memiliki ciri berbutir kasar dan warnanya kelabu hingga kuning. Bentuk tersebut dipengaruhi oleh bahan induk (material muntahan gunung berapi) dengan berbagai macam tekstur dan bentuk, kemudian topografi berpengaruh dalam proses sedimentasinya. Tanah regosol ini cocok untuk tanaman palawija, tembakau, dan buah-buahan. Persebarannya di daerah Jawa, Bali, dan Nusa Tenggara. 

Jadi, jawaban yang tepat adalah Bundefinedundefined 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

25

Geby Aulia syahrani

Makasih ❤️ Bantu banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan ciri-ciri tanah berikut ini! Berasal dari tanah vulkanis. Teksturnya pasir. Masih muda. Keasaman cukup netral. Pernyataan di atas adalah ciri-ciri tanah ....

59

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia