Iklan

Iklan

Pertanyaan

Suatu tabung gas diberi beda potensial sehingga sebagian gas-gas di dalamnya terionisasi menjadi ion-ion positif (anggap tiap ion positif membawa 1 muatan positif) dan elektron-elektron. Dalam tabung itu mengalir tiap detik 1,4 × 10 18 ion positif dan x elektron. Hitung x jika arus total yang mengalir adalah 0,796 ampere!

Suatu tabung gas diberi beda potensial sehingga sebagian gas-gas di dalamnya terionisasi menjadi ion-ion positif (anggap tiap ion positif membawa 1 muatan positif) dan elektron-elektron. Dalam tabung itu mengalir tiap detik 1,4 × 1018 ion positif dan x elektron. Hitung x jika arus total yang mengalir adalah 0,796 ampere!space space 

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

nilai x adalah 3.2× 10 18 elektron.

nilai x adalah 3.2 × 1018 elektron.space space 

Iklan

Pembahasan

Diketahui: N p = 1,4× 10 18 ion t = 1 s I = 0,736 A Ditanya: N e = ...? Jawab: Kita hitung dulu besar muatan yang mengalir pada tabung tersebut. Jumlah elektron yang mengalir yaitu: Jadi, nilai x adalah 3.2× 10 18 elektron.

Diketahui:

Np = 1,4 × 1018 ion
t = 1 s
I = 0,736 A

Ditanya: Ne = ...?

Jawab:

Kita hitung dulu besar muatan yang mengalir pada tabung tersebut. 

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row I equals cell Q over t end cell row Q equals cell I t end cell row Q equals cell open parentheses 0 comma 736 space straight A close parentheses open parentheses 1 space straight s close parentheses end cell row Q equals cell 0 comma 736 space straight C end cell end table 

Jumlah elektron yang mengalir yaitu:

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell N subscript e end cell equals cell Q over q subscript e minus N subscript p end cell row cell N subscript e end cell equals cell fraction numerator 0 comma 736 space straight C over denominator 1 comma 6 cross times 10 to the power of negative 19 end exponent space straight C end fraction minus 1 comma 4 cross times 10 to the power of 18 end cell row x equals cell 4 comma 6 cross times 10 to the power of 18 minus 1 comma 4 cross times 10 to the power of 18 end cell row x equals cell 3 comma 2 space cross times 10 to the power of 18 space elektron end cell end table 

Jadi, nilai x adalah 3.2 × 1018 elektron.space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Abdul Riani Hafis

Terima kasih

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada sebuah kawat penghantar setiap menitnya mengalir muatan sebesar 3.600.000 μC , besarnya kuat arus listrik yang mengalir adalah...

29

3.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia