Iklan

Iklan

Pertanyaan

Sopan santun sangat diperlukan dalam memenangi negosiasi. Sebutkan perilaku santun dalam bernegosiasi!

Sopan santun sangat diperlukan dalam memenangi negosiasi. Sebutkan perilaku santun dalam bernegosiasi!space space space 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

perilaku santun dalam bernegosiasi adalah sabar, tidak memperlihatkan rasa jemu, tidak bicara terus menerus, tidak membicarakan diri sendiri, tidak membicarakan keburukan lawan negosiasi, dan tidak menggunakan bahasa daerah.

perilaku santun dalam bernegosiasi adalah sabar, tidak memperlihatkan rasa jemu, tidak bicara terus menerus, tidak membicarakan diri sendiri, tidak membicarakan keburukan lawan negosiasi, dan tidak menggunakan bahasa daerah.space space space 

Iklan

Pembahasan

Teks negosiasi adalah teks yang berisikan proses tawar menawar antara satu pihak dengan pihak lainnya untuk mencapai kesepakatan bersama. Berikut adalah beberapa perilaku santun dalam bernegosiasi. Sabar, kesabaran dalam negosiasi dapat ditunjukkan dengan tidak memotong pembicaraan saat lawan sedang berbicara. Tidak memperlihatkan rasa jemu, negosiasi yang alot akan menimbukan rasa jemu. Pastikan untuk tidak menunjukkan perasaan ini agar lawan bicara tidak tersinggung. Tidak berbicara terus menerus, berbicara terus menerus akan menjadi dominan. Hal ini sungguh tidak sopan. Ada baiknya mempersilakan lawan bicara untuk mengungkapkan terlebih dahulu pendapatnya agar mendapatkan respons. Tidak membicarakan diri sendiri, tindakan ini akan memunculkan kesan sombong. Tindakan ini juga dianggap sebagai strategi negatif oleh lawan bicara. Tidak membicarakan keburukan lawan bicara, hal ini merupakan tindakan penyerangan oleh lawan negosiasi. Tindakan ini merupakan tindakan negatif. Tidak menggunakan bahasa daerah, penggunaan bahasa daerah haruslah dihindari agar tidak terjadi kesalahpahaman. Dengan demikian, perilaku santun dalam bernegosiasi adalah sabar, tidak memperlihatkan rasa jemu, tidak bicara terus menerus, tidak membicarakan diri sendiri, tidak membicarakan keburukan lawan negosiasi, dan tidak menggunakan bahasa daerah.

Teks negosiasi adalah teks yang berisikan proses tawar menawar antara satu pihak dengan pihak lainnya untuk mencapai kesepakatan bersama. Berikut adalah beberapa perilaku santun dalam bernegosiasi.

  1. Sabar, kesabaran dalam negosiasi dapat ditunjukkan dengan tidak memotong pembicaraan saat lawan sedang berbicara.
  2. Tidak memperlihatkan rasa jemu, negosiasi yang alot akan menimbukan rasa jemu. Pastikan untuk tidak menunjukkan perasaan ini agar lawan bicara tidak tersinggung.
  3. Tidak berbicara terus menerus, berbicara terus menerus akan menjadi dominan. Hal ini sungguh tidak sopan. Ada baiknya mempersilakan lawan bicara untuk mengungkapkan terlebih dahulu pendapatnya agar mendapatkan respons.
  4. Tidak membicarakan diri sendiri, tindakan ini akan memunculkan kesan sombong. Tindakan ini juga dianggap sebagai strategi negatif oleh lawan bicara.
  5. Tidak membicarakan keburukan lawan bicara, hal ini merupakan tindakan penyerangan oleh lawan negosiasi. Tindakan ini merupakan tindakan negatif.
  6. Tidak menggunakan bahasa daerah, penggunaan bahasa daerah haruslah dihindari agar tidak terjadi kesalahpahaman.


Dengan demikian, perilaku santun dalam bernegosiasi adalah sabar, tidak memperlihatkan rasa jemu, tidak bicara terus menerus, tidak membicarakan diri sendiri, tidak membicarakan keburukan lawan negosiasi, dan tidak menggunakan bahasa daerah.space space space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

Helmy Sihombing

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut adalah ciri kebahasaan teks negosiasi ….

50

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia